Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mourinho Palsu di Wembley

Kompas.com - 31/05/2011, 08:53 WIB

MADRID, KOMPAS.com — Kejadian menarik mewarnai pertandingan final Liga Champions antara Manchester United dan Barcelona, Sabtu (28/5/2011). Di antara ribuan suporter yang memenuhi Wembley, "Jose Mourinho" tampak menyaksikan pertandingan tersebut.    

Dalam rekaman video yang berdurasi selama 15 menit, Mourinho tampak serius menyaksikan pertandingan yang dimenangi Barca, 3-1. Pelatih asal Portugal itu jelas kecewa karena Barcelona yang memenangi pertandingan. Pasalnya, dia mendukung "Setan Merah" karena tampak mengenakan syal Manchester United.

Di luar stadion, Mouinho membawa poster yang tertulis, "I should have been at Wembley. Football has been robbed. This game is not over yet". Artinya, Saya seharusnya berada di Wembley. Sepak bola telah dirampok. Permainan ini belum berakhir.

Namun, jangan terjebak dulu. Mourinho yang berada di Wembley ternyata Mourinho palsu. Sepintas tidak ada perbedaan antara Mourinho palsu dan Mourinho sesungguhnya. Situs bursa taruhan Unibet sengaja mengirimkan pria mirip Mourinho untuk menyaksikan laga final tersebut. Unibet menjadikan hal itu bahan lucu-lucuan setelah Mourinho kerap bersitegang dengan Barca yang pernah ditudingnya dilindungi wasit saat timnya disingkirkan di semifinal Liga Champions.

Selain itu, Mourinho juga disebut-sebut penerus Sir Alex Ferguson di Old Trafford. Dia memiliki hubungan yang sangat baik dan tidak segan-segan memberikan bocoran soal kekuatan Barca kepada Fergie.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com