Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Botafogo Lirik Seedorf

Kompas.com - 17/05/2011, 06:03 WIB

RIO DE JANEIRO, KOMPAS.com Presiden Botafogo, Mauricio Assumpcao, mengakui, klubnya tertarik mendatangkan gelandang AC Milan, Clarence Seedorf.

Kontrak Seedorf di Milan akan habis bulan depan. Wakil Presiden Milan Adriano Galliani mengungkapkan, negosiasi perpanjangan kontrak gelandang kelahiran Suriname itu akan berlangsung pekan ini.

Dalam beberapa kesempatan, Seedorf mengaku masih ingin bertahan di San Siro. Namun, ia juga tak menutup kemungkinan untuk pindah ke Brasil karena memiliki kedekatan tersendiri dengan negara tersebut.

"Botafogo akan berusaha membuat pemain itu (Seedorf) datang dan tinggal di Rio de Janeiro. Dia menikah dengan orang Brasil dan memiliki sebuah rumah di Rio. Plus, kami juga memiliki rencana pemasaran yang sesuai dengan kebutuhan kami dan Seedorf," ucap Assumpcao. Laporan dari Brasil menyebutkan bahwa Seedorf akan bertemu Assumpcao pada Selasa (17/5/2011).

Seedorf sendiri telah menghabiskan sembilan tahun terakhir karier dan hidupnya di Milan. Dalam kurun waktu itu, mantan pemain tim nasional Belanda itu ikut membawa Milan meraih delapan gelar bergengsi.

Meski sudah berusia 35 tahun, nyatanya Seedorf masih menjadi andalan yang mumpuni bagi Milan di lini tengah. Ia tampil dalam 24 pertandingan di Serie-A musim ini dan turut menyumbangkan scudetto. (TVG)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com