Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inter yang Santai Bersama Leo

Kompas.com - 09/01/2011, 00:21 WIB

MILAN, KOMPAS.com - Pelatih Inter Milan, Leonardo, mengatakan bahwa ia takkan mengizinkan timnya memiliki beban di bahu mereka. Leo ingin, Inter bermain sepak bola dengan santai dan penuh sukacita.

Leo sukses membawa Inter meraih kemenangan pada debutnya pertengahan pekan ini melawan Napoli. Banyak yang menilai kemenangan tersebut telah mengangkat beban berat Leo maupun "I Nerazzurri".

Ketika ditanya apakah hal ini benar, Leo menjawab: "Cara saya melihat sepak bola adalah dengan sukacita. Anda tidak dapat melalui pengalaman olahraga ini sebagai bagian dari beban di bahu Anda. Anda dapat menang atau kalah. Tetapi, Anda harus selalu berusaha berkembang, tumbuh, dan berubah. Saya tidak merasakan beban apapun yang ada di olahraga ini karena saya hanya mengalaminya sebagai momen emosional," kata Leo.

"Satu-satunya bagian mekanik dari sepak bola adalah taktik, sedangkan sisanya adalah gairah. Kita semua berpelukan sekarang dan saya yakin cepat atau lambat seseorang mungkin memberitahu saya untuk pergi, tapi hidup memang seperti itu. Kami harus menikmati saat ini," sambung pelatih Brasil tersebut.

Meski bahagia karena debutnya sukses, Leo menuntut Inter untuk bisa menemukan konsistensi. Baginya, ini adalah syarat utama jika "La Beneamata" ingin mempertahankan titel scudetto mereka.

"Sekarang kami harus fokus pada langkah berikutnya. Kami harus menang melawan tim yang tangguh. Catania akan memberikan kami pertandingan yang sulit. Bagian paling sulit adalah menjaga konsistensi, terutama dengan begitu banyak pertandingan di bulan ini," tuntas Leo. (FBI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Badminton
Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Liga Inggris
Arema FC Pilih Apparel Baru demi 'Mengaum' di Liga 1 Musim Depan

Arema FC Pilih Apparel Baru demi "Mengaum" di Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

Liga Indonesia
Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Liga Inggris
Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Liga Indonesia
Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Liga Indonesia
Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Liga Inggris
Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com