KOMPAS.com — Rusia menjadi tuan rumah Piala Dunia 2018. Kepastian ini diperoleh setelah FIFA Executive Committee memilihnya, dan diumumkan oleh Presiden FIFA Joseph S Blatter, Kamis (2/12/2010) di Zurich, Swiss.
Sebenarnya, Inggris, Belanda dan Belgia, Spanyol dan Portugal, juga mengajukan diri untuk menjadi tempat perhelatan sepak bola terbesar di dunia tersebut. Namun, 22 anggota FIFA Executive Committee, yang melakukan evaluasi, akhirnya memilih Rusia sebagai tuan rumah.
Dengan demikian, Eropa kembali mendapat kepercayaan untuk menggelar pertandingan bergengsi tersebut sejak Jerman menjadi tuan rumah Piala Dunia 2006. Piala Dunia terakhir pada tahun 2010 digelar di Benua Afrika, dengan Afrika Selatan sebagai tuan rumah.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.