Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

KOMPAS.com - FIFA mengumumkan babak playoff  Olimpiade timnas U23 Indonesia menghadapi Guinea akan berlangsung secara tertutup.

Laga timnas U23 Indonesia vs Guinea dijadwalkan berlangsung di Centre National du Football Clairefontaine, Paris, Perancis, pada Kamis (9/5/2024).

Perjuangan kedua tim untuk mengamankan satu tiket perebutan satu tiket terakhir Olimpiade Paris 2024 bisa disaksikan melalui link live streaming Indonesia vs Guinea di akhir artikel. 

Berdasarkan laporan Federasi Sepak Bola Guinea (FGF), duel timnas U23 Indonesia vs Guinea digelar tertutup karena alasan keamanan.

“Sesuai dengan pedoman FIFA dan untuk alasan keamanan, laga (Indonesia vs Guinea) dimainkan secara tertutup,” demikian bunyi pernyataan FGF.

Kini, satu-satunya harapan terakhir untuk menembus Olimpiade Paris 2024 ialah memenangi laga melawan Guinea di babak playoff.

Apabila Indonesia menang atas Guinea, Rizky Ridho dkk secara otomatis akan masuk ke Grup A Olimpiade.

Dalam Grup A sudah dihuni tuan rumah Perancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru.

FIFA menyebutkan laga Indonesia melawan Guinea akan berlangsung di Clairefontaine, pusat sepak bola nasional Prancis.

"FIFA akan menyiarkan pertandingan tertutup Indonesia lawan Guinea secara langsung pada 9 Mei" demikian keterangan FIFA yang dikutip dari laman resmi FIFA di Jakarta, Sabtu (4/5/2024).

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Guinea

Pertandingan timnas Indonesia vs Guinea bisa ditonton melalui tayangan live streaming berikut: 

LINK (FIFA +)

https://bola.kompas.com/read/2024/05/04/16300008/link-live-streaming-playoff-indonesia-vs-guinea-menuju-olimpiade-mulai-pukul

Terkini Lainnya

Modal Argentina untuk Pertahankan Gelar Juara Copa America 2024

Modal Argentina untuk Pertahankan Gelar Juara Copa America 2024

Internasional
Pilih Ketum, Munas PBSI Digelar Agustus 2024

Pilih Ketum, Munas PBSI Digelar Agustus 2024

Badminton
Hasil Ekuador Vs Venezuela 1-2, La Vintontio Bekuk 10 Pemain La Tri

Hasil Ekuador Vs Venezuela 1-2, La Vintontio Bekuk 10 Pemain La Tri

Internasional
Electric PLN Pupus Harapan Juara Bertahan Bandung BJB ke Final Four Proliga 2024

Electric PLN Pupus Harapan Juara Bertahan Bandung BJB ke Final Four Proliga 2024

Sports
Daftar Top Skor Euro 2024: Penyerang Georgia dan Jerman Teratas

Daftar Top Skor Euro 2024: Penyerang Georgia dan Jerman Teratas

Internasional
Jadwal Euro 2024: Laga Terakhir Fase Grup, Dibuka Swiss Vs Jerman

Jadwal Euro 2024: Laga Terakhir Fase Grup, Dibuka Swiss Vs Jerman

Internasional
Momen Assist Ronaldo, Aksi Spektakuler untuk Akademi Sepak Bola Dunia

Momen Assist Ronaldo, Aksi Spektakuler untuk Akademi Sepak Bola Dunia

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024, Portugal Terbaru

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024, Portugal Terbaru

Internasional
Hasil Euro 2024: Portugal Menang ke 16 Besar, Belgia 3 Poin Perdana

Hasil Euro 2024: Portugal Menang ke 16 Besar, Belgia 3 Poin Perdana

Internasional
Saat Laga Turkiye Vs Portugal Terhenti 4 Kali karena Fans Ronaldo, Alarm Keamanan

Saat Laga Turkiye Vs Portugal Terhenti 4 Kali karena Fans Ronaldo, Alarm Keamanan

Internasional
Hasil Belgia Vs Romania 2-0, Tendangan Monster Kiper Bikin Assist bagi De Bruyne

Hasil Belgia Vs Romania 2-0, Tendangan Monster Kiper Bikin Assist bagi De Bruyne

Internasional
Cristiano Ronaldo Raja Piala Eropa, Rekor Keterlibatan Gol

Cristiano Ronaldo Raja Piala Eropa, Rekor Keterlibatan Gol

Internasional
Lionel Messi Ikon Dunia, Bawa Perubahan yang Menguntungkan MLS

Lionel Messi Ikon Dunia, Bawa Perubahan yang Menguntungkan MLS

Internasional
Mbappe Dua Gol lawan Tim Cadangan Paderborn, Adaptasi dengan Masker

Mbappe Dua Gol lawan Tim Cadangan Paderborn, Adaptasi dengan Masker

Internasional
Fenomena Piala Eropa 2024, Enam Gol Bunuh Diri Jadi Primadona

Fenomena Piala Eropa 2024, Enam Gol Bunuh Diri Jadi Primadona

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke