Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tiga Tim Promosi ke Liga 1, Warna Baru untuk Liga Indonesia

KOMPAS.com – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan sambutan positif kepada klub yang berhasil promosi ke Liga 1 musim depan.

Tiga tim Liga 2, yakni Malut United FC, PSBS Biak, dan Semen Padang sudah dipastikan naik kasta ke Liga 1.

Masuknya Semen Padang, PSBS Biak, dan Malut United membuat Liga 1 musim depan bakal berisi wakil dari tiap pulau di Indonesia.

Sumatera bakal diwakili Semen Padang, sedangkan PSBS Biak bakal menjadi utusan dari Papua.

Sementara itu, Malut United bakal mengembalikan kesebelasan asal Papua ke kasta tertinggi sepak bola Indonesia.

“Selamat kepada tiga tim yang berhasil promosi, dan ini menambah semarak liga,” kata Erick Thohir dalam rilis yang diterima Kompas.com.

“Pasalnya, tig tim yang promosi mewakili wilayah di luar jawa dengan wilayah pulau berbeda, ini benar-benar liga Indonesia.”

Tentunya, kehadiran Malut United, PSBS Biak, dan Semen Padang bakal membuat Liga 1 2024-2025 lebih berwarna.

“Seluruh perwakilan Indonesia sudah ada, ini bakal sangat menarik ditunggu kompetisinya,” ujar Erick Thohir.

“Plus ini tentu bakal semakin maksimal mendorong pertumbuhan dan regenerasi pemain muda di setiap pulau,” imbuh pria yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN itu.

Promosinya ketiga tim  dari Liga 2 sekaligus menepis isu yang menyebut musim depan hanya ada satu tim yang promosi dan degradasi.

Erick Thohir menegaskan PSSI konsisten dan tegas pada sistem kompetisi.

“Jadi tegas, musim depan akan ada tiga tim yang promosi dan degradasi," ujarnya.

https://bola.kompas.com/read/2024/03/10/11000098/tiga-tim-promosi-ke-liga-1-warna-baru-untuk-liga-indonesia

Terkini Lainnya

Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Badminton
Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Liga Spanyol
Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Liga Inggris
Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Liga Inggris
Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Liga Indonesia
Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Liga Inggris
Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Liga Inggris
PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke