Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Brasil Lolos ke Perempat Final Piala Dunia 2022 Usai Tulis Sejarah Baru

KOMPAS.com - Brasil lolos ke babak 8 besar alias perempat final Piala Dunia 2022 setelah menulis sejarah baru.

Dikutip dari Squawka, Brasil menjadi tim pertama dalam sejarah Piala Dunia yang memainkan semua 26 pemain mereka di kompetisi tersebut.

Semua pemain dalam skuad tim Samba asuhan pelatih Tite setidaknya tampil satu kali di Piala Dunia 2022 Qatar.

Kiper ketiga Brasil, Weverton Pereira da Silva, juga sudah mendapat kesempatan bermain.

Dia diturunkan saat melawan Korea Selatan laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 di Stadion 974, Doha, Qatar, Selasa (6/12/2022) dini hari WIB.

Penjaga gawang milik Palmeiras tersebut masuk dari bangku cadangan dalam laga Brasil vs Korea Selatan.

Weverton menggantikan kiper utama Brasil Alisson Becker pada akhir babak kedua, tepatnya menit ke-80.

Empat gol timnas Brasil dilesakkan oleh Vinicius Junior (7'), Neymar (13' -pen), Richarlison (29'), dan Lucas Paqueta (36').

Sampai wasit meniupkan peluit akhir tanda pertandingan berakhir, Weverton bisa menjaga gawangnya dari kebobolan.

Timnas Brasil pun keluar sebagai pemenang dan melaju ke perempat final Piala Dunia 2022.

Brasil menjadi tim keenam yang lolos ke perempat final Piala Dunia 2022 setelah Belanda, Argentina, Perancis, Inggris, dan Kroasia.

Pada perempat final Piala Dunia 2022, Brasil akan bertemu dengan Kroasia, yang lolos usai menang adu penalti melawan Jepang.

Laga Kroasia vs Brasil dijadwalkan berlangsung di Stadion Education City, Al Rayyan, Qatar, Jumat (9/12/2022) malam WIB.

Simak update dan kabar terbaru soal Piala Dunia 2022 Qatar dari jadwal, hasil, klasemen, hingga sisi lain dalam lipsus berikut ini: Gebyar Qatar

https://bola.kompas.com/read/2022/12/06/04444098/brasil-lolos-ke-perempat-final-piala-dunia-2022-usai-tulis-sejarah-baru

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke