Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kontra Strategi Efektif, Teco Gagalkan Debut Manis Thomas Doll bersama Persija

GIANYAR, KOMPAS.com - Kontra strategi yang diterapkan pelatih Bali United Stefano Cugurra berhasil menggagalkan debut manis Thomas Doll bersama Persija Jakarta berkat kemenagnan 1-0 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Sabtu (23/7/2022) malam.

Pertandingan Liga 1 2022-2023 tersebut berjalan sengit,

Persija Jakarta mendominasi penguasaan bola hingga 63% dibanding 37% milik Bali United.

Namun, Irfan Jaya dkk lebih efektif dalam melakukan permainan. 

Bali United keluar sebagai pemenang melalui tandukan Willian Pacheco (38’) setelah menerima umpan cantik dari Irfan Jaya. Tim berjuluk Serdadu Tridatu itu pun mengemas tiga poin pertamanya.

Stefano Cugurra mengungkapkan kunci kemenangan ini adalah kontra strategi yang dia terapkan.

Dirinya mengatakan sejak awal sudah memprediksi tim berjuluk Macan Kemayoran bakal tampil agresif sehingga memutuskan bermain lebih sabar.

“Saya pikir dia (Thomas Doll) berani menyerang meskipun di luar (tandang),” kata pelatih yang biasa disapa Teco.

“Kami lihat sistem dari dia lalu memutuskan sedikit berbeda hari ini dengan bermain sedikit bertahan. Supaya bisa melakukan serangan balik dan juga mencetak gol dari bola mati,“ imbuhnya.

Stefano Cugurra pun puas karena strategi yang disiapkan sukses besar. Menurutnya, tidak ada serangan Persija Jakarta yang mengancam gawang tim.

“Bisa dilihat sendiri kiper kami tidak mencatatkan save. Mereka hanya punya bola, punya ball possession tapi tidak bahaya,” ujar pelatih asal Brasil.

“Sedangkan, saat kami melakukan serangan balik bisa lebih bahaya dari mereka. Pada babak kedua kalau saja lebih fokus pada finishing kami pasti bisa mencetak minimal dua gol,” pungkasnya.

https://bola.kompas.com/read/2022/07/24/11414038/kontra-strategi-efektif-teco-gagalkan-debut-manis-thomas-doll-bersama-persija

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke