Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Premier League Resmi Rilis Jadwal Liga Inggris 2022-2023, Derbi London Pembuka

Dilansir dari situs resmi Premier League, matchday pertama musim 2022-2023 akan berlangsung pada 5-7 Agustus waktu setempat.

Laga pembuka Liga Inggris musim depan menyajikan derbi London Crystal Palace vs Arsenal di Stadion Selhurst Park pada 5 Agustus.

Ini akan menjadi pertemuan ketiga antara Crystal Palace asuhan legenda Arsenal, Patrick Vieira, kontra The Gunners.

Pada musim lalu, Arsenal  tak mampu meredam pasukan Patrick Vieira dengan catatan sekali imbang (2-2) dan kalah (0-3).

Adapun matchday pertama Liga Inggris musim depan tak langsung menyajikan bentrokan antara tim big six (6 tim elite Liga Inggris).

Sementara itu, duel panas Manchester United vs Liverpool dijadwalkan berlangsung di Old Trafford pada pekan ketiga Liga Inggris, 20 Agustus.

Pertandingan Premier League sendiri menyajikan 380 laga yang melibatkan 20 tim peserta.

Meski jadwal lengkap telah dirilis, waktu dan tanggal masih bisa berubah.

Jadwal Pekan Perdana Liga Inggris 2022-2023:

5 Agustus 2022

  • Crystal Palace vs Arsenal

6 Agustus 2022

  • Fulham vs Liverpool
  • Bournemouth vs Aston Villa
  • Leeds United vs Wolverhampton Wanderers
  • Leicester City v Brentford
  • Newcastle United v Nottingham Forest
  • Tottenham Hotspur vs Southampton
  • Everton vs Chelsea

7 Agustus 2022

  • Manchester United v Brighton and Hove Albion
  • West Ham United v Manchester City

Jadwal lengkap Liga Inggris 2023-2023 dapat diakses lewat tautan ini: LINK

https://bola.kompas.com/read/2022/06/16/19450048/premier-league-resmi-rilis-jadwal-liga-inggris-2022-2023-derbi-london-pembuka

Terkini Lainnya

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Liga Indonesia
Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke