Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuad Real Madrid untuk Melawan Man City, David Alaba "Dipaksakan"

Semifinal Liga Champions Real Madrid vs Man City akan digelar di Santiago Bernabeu pada Kamis (5/5/2022) dini hari WIB.

Los Blancos masih tak akan diperkuat oleh Gareth Bale dan Eden Hazard yang mengalami cedera. Isco juga absen, tetapi alasannya belum dikonfiirmasi.

Sementara itu, David Alaba juga cedera dengan menderita masalah pada ototnya.

Kondisi itu membuat Alaba hanya bermain setengah babak, saat Real Madrid kalah 3-4 di markas Man City pekan lalu.

Dia juga absen kala Real Madrid menang 4-0 atas Espanyol akhir pekan lalu yang memastikan gelar Liga Spanyol 2021-2022.

Dikutip dari Diario Sport, pelatih Carlo Ancelotti sebelumnya telah mengatakan bahwa Alaba tidak fit untuk leg kedua semifinal UCL.

Akan tetapi, nama bek serba bisa asal Austria itu kini tercantum dalam daftar skuad Real Madrid untuk melawan Man City.

Real Madrid memiliki beberapa opsi apabila Alaba nyatanya tidak bisa dimainkan saat pertandingan nanti.

Jesus Vallejo atau Nacho Fernandez berpotensi berduet dengan Eder Militao yang biasanya menjadi pilihan utama Ancelotti.

Selebihnya, para pemain andalan Real Madrid bisa diturunkan.

Di lini tengah, tersedia pemain-pemain utama seperti Toni Kroos, Luka Modric, Casemiro, hingga Eduardo Camavinga.

Pada laga leg pertama, Benzema mencetak brace yang membuat Real Madrid hanya kalah defisit satu gol dari Man City.

Dua gol di Stadion Etihad membuat Benzema telah membukukan 14 gol di Liga Champions musim ini, terbanyak ketimbang pemain lainnya.

Los Blancos sendiri membutuhkan kemenangan dengan selisih dua gol atas Man City sebagai syarat pasti lolos ke final Liga Champions musim ini.

https://bola.kompas.com/read/2022/05/04/07000068/skuad-real-madrid-untuk-melawan-man-city-david-alaba-dipaksakan-

Terkini Lainnya

Indonesia Open 2024: Fadia Buat Apriyani Percaya, Tatap Ganda Malaysia

Indonesia Open 2024: Fadia Buat Apriyani Percaya, Tatap Ganda Malaysia

Badminton
Sinyal Mundur Bos Persib Teddy Tjahjono Usai Juara Liga 1 2023-2024

Sinyal Mundur Bos Persib Teddy Tjahjono Usai Juara Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Gregoria Bekuk Putri KW di Indonesia Open 2024, Ada Problem Kaki Bengkak

Gregoria Bekuk Putri KW di Indonesia Open 2024, Ada Problem Kaki Bengkak

Badminton
Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Badminton
Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Liga Italia
Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Badminton
Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke