Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bursa Transfer - Patrick Cutrone Resmi Kembali ke Wolves

Cedera panjang Raul Jimenez disinyalir membuat pelatih Wolves, Nuno Espirito Santo, memulangkan Patrick Cutrone lebih awal dari masa peminjamannya.

Cutrone telah menjadi pemain Wolves usai direkrut dari AC Milan pada Juli 2019.

Pemain 23 tahun itu datang ke Molineux dengan mahar transfer 22 juta euro atau sekitar Rp 380 miliar rupiah.

Namun, ia belum bisa memberikan penampilan yang menjanjikan dan kalah bersaing dengan Raul Jimenez di lini depan Wolves.

Alhasil, Cutrone "disekolahkan" terlebih dahulu ke Fiorentina pada Januari 2020, dengan durasi peminjaman selama 18 bulan atau hingga akhir musim 2020-2021.

Dengan kembalinya sang striker ke Inggris, artinya masa peminjaman Cutrone berjalan lebih cepat dari kesepakatan.

"Fiorentina mengumumkan bahwa mereka telah mencapai kesepakatan dengan Wolverhampton Wanderers FC untuk penghentian lebih awal dari kesepakatan pinjaman Patrick Cutrone," tulis Fiorentina dalam pernyataan resminya.

Kendati torehan selama masa peminjaman di Fiorentina tidak begitu mengesankan, tetapi Cutrone diklaim sebagai opsi terbaik untuk menggantikan peran Raul Jimenez.

Pertimbangan cedera parah Raul Jimenez yang perlu waktu lama pemulihan, plus situasi sulit finansial klub akibat Covid-19 menjadikan penarikan kembali Cutrone sebagai pilihan yang paling rasional.

Apabila diberikan banyak kesempatan, bukan tidak mungkin Cutrone dapat kembali menunjukkan performa apiknya seperti ketika membela AC Milan pada periode 2017-2019.

https://bola.kompas.com/read/2021/01/07/19400008/bursa-transfer-patrick-cutrone-resmi-kembali-ke-wolves

Terkini Lainnya

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke