Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Manchester United Kini Punya Wayne Rooney Junior

Anak laki-laki Wayne Rooney, Kai, mengikuti jejak sang ayah dengan mengikat komitmen bersama tim junior Man United pada usia 11 tahun.

Kabar tersebut diketahui setelah Wayne Rooney mengunggah salah satu foto pada akun Twitter pribadinya, Jumat (18/12/2020) pagi WIB.

Dalam foto tersebut Wayne Rooney dan sang istri, Coleen, tampak berdiri di samping Kai yang tengah menandatangani kontrak bersama Man United.

Momen itu juga dihiasi dengan pengungkapan jersey nomor 10 yang bertuliskan nama Rooney.

Rooney yang tampak bahagia pun menyertakan keterangan dalam unggahannya.

Dia mengaku bangga dan meminta Kai terus bekerja keras dalam mengarungi karier sebagai pesepak bola.

"Hari yang membanggakan. Kai bergabung dengan Man United. Pertahankan kerja keras, nak," tulis Rooney.

Adapun Kai merupakan putra sulung dari Wayne Rooney dan Coleen.

Melansir dari Goal, Kai yang kini berusia 11 tahun memiliki empat adik, Klay (7 tahun), Kit (4), dan Cass (2).

Kai datang ke Man United dengan membawa nama besar ayahnya yang merupakan salah satu legenda klub.

Selama berseragam Man United (2004-2017), Rooney mengoleksi 253 gol dari 559 penampilan di semua kompetisi.

Rooney masih menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa Man United berkat pencapaian tersebut.

Selain itu, dia juga mempersembahkan 17 gelar bergengsi, termasuk lima gelar Premier League dan satu Liga Champions selama membela skuad utama Setan Merah, julukan Man United.

https://bola.kompas.com/read/2020/12/18/12200018/manchester-united-kini-punya-wayne-rooney-junior

Terkini Lainnya

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke