Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juventus Vs Cagliari - Ronaldo Ukir Rekor Langka, Bianconeri Menang

Pada laga Juventus vs Cagliari yang termasuk dalam rangkaian pekan kedelapan Serie A musim 2020-2021 itu, Ronaldo mengukir gol ke-60 di kasta tertinggi Liga Italia.

Jumlah gol Ronaldo genap 60 setelah dirinya mencetak brace atau dua gol ke gawang Cagliari.

Adapun pundi-pundi gol Ronaldo di pentas Serie A terhitung sejak dirinya berlabuh ke Juventus pada 2018.

Melansir Squawka, tidak ada pemain yang melampaui jumlah gol Ronaldo di Liga Italia dalam kurun waktu tersebut.

Catatan ini membuat gol ke-60 Ronaldo di Liga Italia terbilang langka.

Berkat kemenangan ini, Juventus untuk sementara menduduki peringkat kedua klasemen Liga Italia dengan koleksi 16 poin.

Klub berjuluk Bianconeri itu tertinggal satu poin dari AC Milan selaku pemuncak klasemen.

Namun, AC Milan baru akan memainkan laga kedelapan pada Senin (23/11/2020) dini hari WIB, melawan Napoli.

Selain itu, kemenangan atas Cagliari juga memperpanjang rekor tak terkalahkan Juventus di Liga Italia.

Sejak awal musim hingga pekan kedelapan, Ronaldo dkk belum menelan kekalahan.

Juventus memetik empat kemenangan dan empat hasil imbang di Serie-A Italia musim ini.

https://bola.kompas.com/read/2020/11/22/10150098/juventus-vs-cagliari-ronaldo-ukir-rekor-langka-bianconeri-menang

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke