Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Kebijakan Baru Liga Champions Asia

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com - Mengantisipasi makin merebaknya persebaran virus corona, Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) merilis kebijakan baru tentang Liga Champions Asia (LCA).

"LCA akan kembali bergulir pada September," kata pernyataan AFC.

Setelah enam bulan tertunda lantaran virus corona, AFC akan menggelar laga lanjutan dengan sistem lokasi laga yang terpusat di satu tempat.

"Final akan berlangsung satu kali pada Desember," kata AFC.

Saat ini, ada 32 klub yang akan berlaga.

Klub-klub itu berasal mulai dari Wilayah Barat, Saudi Arabia hingga Timur yakni Jepang.

Tiga klub asal China yakni Shanghai SIPG, Shanghai Shenhua, dan Guangzhou Evergrande sama sekali belum berlaga untuk tahap grup.

Sementara itu, jadwal paling anyar dari AFC menunjukkan putaran keempat tahap grup Wilayah Barat akan dilaksanakan 11 hari mulai 14-24 September 2020 secara terpusat.

"Kami akan umumkan nama stadion kemudian," kata AFC.

Lantas, Zona Timur akan dimainkan kembali pada 16 Oktober-1 November 2020.

Kemudian, fase gugur akan dilaksanakan segera setelah fase grup usai.

"Final akan berlangsung pada 5 Desember 2020," pungkas Sekretaris Jenderal AFC Windsor John.

https://bola.kompas.com/read/2020/07/09/22321088/ini-kebijakan-baru-liga-champions-asia

Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke