Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol, Real Madrid Tempel Ketat Barcelona

Hal terjadi setelah Real Madrid sukses menaklukkan Eibar dengan skor 3-1 pada pekan ke-28 La Liga.

Pada laga yang berlangsung di Estadio Alfredo Di Stefano, Senin (15/6/2020) dini hari WIB, Real Madrid menang 3-1 atas Eibar.

Gol kemenangan Los Blancos, julukan Real Madrid, tercipta lewat Toni Kroos (4'), Sergio Ramos (30'), dan Marcelo (37').

Sementara itu, satu-satunya gol Eibar dicetak oleh Pedro Bigas pada menit ke-60.

Hasil tersebut membuat Real Madrid berada di posisi kedua dengan 59 poin dan menempel ketat Barcelona di puncak klasemen, hanya beda dua poin.

Selain laga Real Madrid vs Eibar, Liga Spanyol juga mempertandingkan laga antara Athletic Bilbao vs Atletico Madrid.

Laga tersebut berakhir dengan skor sama kuat 1-1.

Satu gol Bilbao dicetak oleh Iker Muniain pada menit ke-37, sedangkan satu gol Atletico dicetak oleh Diego Costa pada menit ke-39.

Hasil imbang ini tidak mengubah posisi kedua tim di klasemen sementara La Liga.

Athletic Bilbao tetap berada di posisi ke-10. Dengan tambahan satu poin, kini Iker Muniain dkk telah mengumpulkan 38 poin dari 28 laga.

Adapun Atletico Madrid dengan satu poin ini membuat mereka sama-sama mengumpulkan 46 poin dengan Getafe yang berada di posisi kelima.

Laga terakhir yang berlangsung pada Minggu (14/6/2020) atau Senin dini hari WIB adalah Real Sociedad vs Osasuna.

Pertandingan tersebut berakhir dengan skor imbang 1-1.

Berikut ini adalah hasil lengkap dan klasemen sementara pekan ke-28 La Liga Spanyol:

https://bola.kompas.com/read/2020/06/15/06200028/hasil-dan-klasemen-liga-spanyol-real-madrid-tempel-ketat-barcelona

Terkini Lainnya

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Badminton
STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Motogp
Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke