Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lewandowski Kian Menjauh dari Timo Werner di Top Skor Bundesliga

KOMPAS.com - Striker andalan Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, berhasil mencetak satu gol pada laga Union Berlin vs Bayern Muenchen pada pekan ke-26 Bundesliga, kasta teratas Liga Jerman.

Berkat satu gol tambahan itu, Lewandowski masih memimpin daftar top skor sementara Bundesliga dengan torehan 26 gol.

Selain itu, penyerang asal Polandia tersebut semakin menjauhkan dirinya dari Timo Werner yang berada di urutan kedua dengan 21 gol.

Adapun urutan ketiga daftar top skor Bundesliga ditempati winger Borussia Dortmund, Jadon Sancho.

Winger asal Inggris itu telah mengoleksi 14 gol dari 24 laga.

Posisi keempat ditempati penyerang Mainz 05, Robin Quasion, dengan 12 gol.

Sementara itu, urutan kelima ditempati penyerang Union Berlin, Sebastian Andersson, dengan 11 gol.

Pertandingan Union Berlin vs Bayern Muenchen yang digelar di Stadion An der Alten Foersterei, Berlin, Jerman, Minggu (17/5/2020), berakhir dengan skor 2-0 untuk Lewandowski dkk.

Berikut daftar top skor sementara Bundesliga hingga pekan ke-26:

- Timo Werner (RB Leipzig) - 21 gol

- Jadon Sancho (Borussia Dortmund) - 14 gol

- Robin Quasion (Mainz 05) - 12 gol

- Sebastian Andersson (Union Berlin) - 11 gol

- Serge Gnabry (Bayern Muenchen) - 11 gol

- Rouwen Hennings (Fortuna Duesseldorf) - 11 gol

- Florian Niederlechner (FC Augsburg) - 11 gol

- Marco Reus (Borussia Dortmund) - 11 gol

- Wout Weghorst (Vfl Wolfsburg) - 11 gol

- Erling Haaland (Borussia Dortmund) - 10 gol

https://bola.kompas.com/read/2020/05/18/17200008/lewandowski-kian-menjauh-dari-timo-werner-di-top-skor-bundesliga

Terkini Lainnya

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke