Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Real Madrid Vs Man City, Bukan Laga Zidane Lawan Guardiola

Zinedine Zidane menyampaikan hal tersebut pada konferensi pers jelang laga Real Madrid vs Man City, Selasa (25/2/2020) waktu Madrid, Spanyol.

Pertandingan leg pertama Real Madrid vs Man City ini akan digelar di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, Rabu (26/2/2020) atau Kamis dini hari WIB.

Zinedine Zidane mengatakan, laga nanti bakal menjadi pertandingan yang sulit. Zidane mengakui bahwa timnya nanti akan bermain melawan satu tim yang sangat bagus.

"Kami harus berkonsentrasi pada hal-hal yang sedang dilakukan dengan baik," ucap Zidane.

Selain itu, pelatih berkebangsaan Perancis itu mengatakan, laga nanti bukan mengenai pertarungan antara dirinya melawan Pep Guardiola.

Zidane mengatakan laga nanti merupakan satu pertandingan tim.

"Ini bukanlah Guardiola (lawan) Zidane, melainkan satu pertandingan sepak bola antara Real Madrid dan Manchester City," ucap Zidane.

"Pertandingan ini adalah satu pertandingan yang indah dan kami senang karena kami suka memainkan pertandingan seperti ini," tutur Zidane.

Selain itu, Zidane juga sudah mengumumkan daftar pemain yang akan menghadapi Manchester City.

Berikut daftar 19 pemain Real Madrid menghadapi Manchester City:

Bek: Carvajal, Militao, Ramos, Varane, Marcelo dan Mendy.

Gelandang: Kroos, Modric, Casemiro, Valverde dan Isco.

Penyerang: Benzema, Bale, Lucas Vázquez, Jovic dan Vinicius Jr.

https://bola.kompas.com/read/2020/02/26/10400008/real-madrid-vs-man-city-bukan-laga-zidane-lawan-guardiola

Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke