Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Malaysia Masters 2020, Siti/Ribka Gagal ke Babak Kedua

KOMPAS.com - Ganda putri Indonesia, Siti Fadia Ramadhanti/Ribka Sugiarto, gagal melaju ke babak kedua atau 16 besar Malaysia Masters 2020.

Bertanding di Axiata Arena, Kuala Lumpur, pada Rabu (8/1/2020), Siti/Ribka kalah dari pasangan asal China, Li Wen Mei/Zheng Yu, lewat drama tiga gim, 21-14, 10-21, 9-21.

Pasangan asal Indonesia Siti Fadia Ramadhanti/Ribka Sugiarto sebenarnya mengawali gim pertama dengan cukup baik. Mereka langsung memimpin 3-0.

Sempat imbang 4-4 dan 5-5, Siti/Ribka langsung membuat jarak empat poin.

Interval gim pertama juga berhasil diamankan oleh Siti/Ribka dengan skor 11-6.

Usai jeda, wakil Tanah Air terus memimpin. Bahkan, lawan tak mampu mendekati ataupun menyamakan kedudukan.

Siti/Ribka sempat unggul 18-9 dan akhirnya menutup babak pertama dengan skor 21-14.

Memasuki gim kedua, Siti/Ribka sangat terpojok. Bermula imbang 1-1, mereka tertinggal 10 poin, 1-11.

Setelah jeda gim kedua, Siti/Ribka mencoba memangkas jarak. Namun, upaya mereka tak berhasil.

Siti/Ribka terpaksa bermain tiga gim setelah kandas di babak kedua dengan skor 10-21.

Pada gim penentu, laga berjalan sengit di awal. Kejar-mengejar dan skor imbang kerap terjadi.

Namun, menginjak turun minum, Siti/Ribka terus teringgal hingga membuat jarak 8 poin di skor 8-16.

Sayangnya, pasangan Li Wen Mei/Zheng Yu langsung tancap gas untuk menyelesaikan pertandingan dengan skor 21-9.

https://bola.kompas.com/read/2020/01/08/12424388/malaysia-masters-2020-siti-ribka-gagal-ke-babak-kedua

Terkini Lainnya

Hasil Napoli Vs AS Roma 2-2: Drama Dua Penalti, Abraham Selamatkan I Giallorossi

Hasil Napoli Vs AS Roma 2-2: Drama Dua Penalti, Abraham Selamatkan I Giallorossi

Liga Italia
Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Liga Inggris
Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Liga Indonesia
3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke