Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tampil di Piala Dunia, Indonesia Pernah Dibobol Maradona

KOMPAS.com - Sejarah baru didapat di dunia sepak bola Tanah Air.

Secara resmi, Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2021.

Penunjukkan itu berlangsung dalam FIFA Council Meeting di Shanghai, China, pada Kamis (24/10/2019).

Indonesia mengalahkan kandidat lainnya yang juga mengajukan diri sebagai tuan rumah ajang sepak bola junior terbesar di dunia, yakni Peru dan Brasil.

Sekjen PSSI, Ratu Tisha, mengonfirmasi dengan hasil tersebut. Dirinya juga perwakilan sekaligus tim lobi Indonesia di FIFA Council Meeting itu.

"Alhamdulillah. Akhirnya kerja keras kita semua berbuah hasil baik menjadi sejarah bagi sepak bola kita, Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia," kata Tisha saat dihubungi Kamis, (24/10/2019).

Dengan hasil ini, mengantarkan Indonesia sebagai negara Asia pertama yang dipastikan ikut dalam Piala Dunia U-20 2021.

Jauh sebelum itu, Indonesia juga pernah merasakan euforia Piala Dunia kategori usia tersebut di tahun 1979.

Kala itu, Indonesia ditemani oleh Korea Selatan yang sebagai wakil Benua Asia.

Indonesia tergabung dalam grup B, bersaing dengan Argentina, Polandia dan Yugoslavia.

Sayangnya, Indonesia masih belum mampu untuk menjadi asa Asia di Piala Dunia U-20 2021.

Skuad Garuda Muda itu kalah dari tiga pertandingan dalam babak penyisihan grup sekaligus menjadi juru kunci.

Selain itu, Indonesia juga menjadi tim paling sering dibobol dalam ajang tersebut dibanding 15 negara peserta lainnya dengan 16 gol.

Laga perdana, Indonesia langsung dibabat 0-5 oleh Argentina.

Saat itu, Diego Maradona mencetak dua gol ke gawang Indonesia.

Pada laga selanjutnya, Indonesia kembali menelan pil pahit, kalah 0-6 dari Polandia.

Terakhir, timnas kembali kalah 0-5 dari Yugoslavia.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/24/13033238/tampil-di-piala-dunia-indonesia-pernah-dibobol-maradona

Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke