Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Milan Vs Inter, Giampaolo Antusias Hadapi Laga Derby Della Madonnina

AC Milan akan bertindak sebagai tuan rumah terlebih dahulu pada laga yang akan dihelat di Stadion San Siro, Minggu (22/9/2019) pukul 01.45 dini hari WIB.

Menjelang laga Milan vs Inter itu, Giampaolo, yang sebelumnya melatih Sampdoria pada musim lalu, mengaku sangat antusias menjalani laga derbi tersebut.

"Ini adalah sensasi yang akan saya alami besok malam. Mereka memberi tahu saya tentang suasana dan gairah yang 'menerangi' pertandingan ini," ucap Gaimpaolo, dikutip dari situs resmi klub.

"Ini adalah pertandingan yang sangat penting yang sangat berarti. Derbi ini membuat sejarah dengan sendirinya. Saya tahu apa artinya bagi para penggemar, untuk suasana, dan suasana hati pada umumnya," ucapnya.

Selain itu, sosok kelahiran Swiss itu mengungkap soal kondisi terkini skuadnya jelang laga tersebut.

"Saya suka membuat para pemain fokus, ingin bermain dalam permainan. Saya tidak tertarik pada kegugupan, Anda tidak perlu menaikkan level karena itu terjadi dengan sendirinya," tuturnya.

"Kami tidak perlu menambahkan hal lain dalam persiapan untuk laga ini. Saat bertanggung jawab, Anda perlu tahu cara menikmati permainan.

"Saya melihat tim tenang dan permainan ini harus didekati dengan rasa sukacita dan antusiasme. Saya sering memberi tahu para pemain untuk bersenang-senang," ujarnya.

Berikut jadwal Liga Italia 2019-2020 akhir pekan ini:

Sabtu (21/9/2019)

Cagliari 3-1 Genoa
Udinese vs Brescia - 20.00 WIB
Juventus vs Hellas Verona - 23.00 WIB

Minggu (22/9/2019)

AC Milan vs Inter Milan - 01.45 WIB
Sassuolo vs SPAL - 17.30 WIB
Bologna vs AS Roma - 20.00 WIB
Sampdoria vs Torino - 20.00 WIB
Lecce vs Napoli - 20.00 WIB
Atalanta vs Fiorentina - 23.00 WIB

Senin (23/9/2019)

Lazio vs Parma - 01.45 WIB

https://bola.kompas.com/read/2019/09/21/05450048/milan-vs-inter-giampaolo-antusias-hadapi-laga-derby-della-madonnina

Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke