Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Wali Kota: Palangkaraya Siap Jadi Tuan Rumah Lomba Sepeda Gunung

PALANGKARAYA, KOMPAS.com - Wali Kota Palangkaraya Fairid Naparin menyatakan bahwa panitia siap menjadi tuan rumah lomba Mountain Bike Rally Tour to Bukit Batu tahun ini.

Laman antaranews.com hari ini menulis, lomba tahun ini dihelat pada 30-31 Agustus.

"Kesiapannya mencapai 80 persen," kata Fairid.

Fairid menambahkan, laporan panitia pelaksana menunjukkan bahwa jumlah peserta sudah mencapai ratusan.

"Ada yang datang dari daerah. Ada juga yang datang dari Pulau Jawa," kata Fairid menambahkan.

Fairid juga mengatakan perlombaan tersebut merupakan rangkaian peringatan hari ulang tahun (HUT) ke-54 Pemerintah Kota Palangkaraya.

"Perlombaan itu juga merupakan HUT Palangkaraya yang ke-62," katanya.

Fairid menyebut, lomba tersebut juga merupakan kerja sama dengan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah dan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia.

Di samping lomba, kegiatan itu juga menyertakan pelatihan tentang teknik dan trik bersepeda.

Kegiatan tersebut digelar pada Jumat (30/8/2019).

Pada Sabtu (31/8/2019), barulah peserta beradu kemampuan dalam lomba.

Fairid mengatakan kembali, posisi start ada di Bumi Perkemahan Nyaru Menteng.

"Finish-nya di lokasi wisata Sei Gohong," pungkas Fairid Naparin.

https://bola.kompas.com/read/2019/08/23/17203588/wali-kota-palangkaraya-siap-jadi-tuan-rumah-lomba-sepeda-gunung

Terkini Lainnya

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Timnas Indonesia
Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke