Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PSM Makassar Vs Persija Jakarta, Sandi Sute Ingin Juara di Markas Lawan

Persija Jakarta akan menghadapi PSM Makassar pada final leg kedua Piala Indonesia di Stadion Andi Mattalatta, Mattoangin, Makassar, pada Selasa (6/8/2019).

Tim Macan Kemayoran hanya butuh minimal bermain seri demi memastikan gelar Piala Indonesia dapat mereka bawa ke Ibu Kota.

Sebaliknya, PSM Makassar wajib meraih kemenangan minimal 2-0 melawan Persija Jakarta demi memperbesar peluang meraih juara.

Sebab, pada final leg pertama di markas Persija beberapa waktu lalu, PSM kalah tipis dengan skor 0-1.

Dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub, Senin (5/8/2019), gelandang Persija, Sandi Darma Sute, mengatakan, pihaknya siap membawa tim menjuarai Piala Indonesia.

Demi mewujudkan impian tersebut, Sandi Darma Sute meminta semua pemain tampil maksimal demi memenangi pertandingan.

"Tujuan kami datang ke sini hanya satu untuk mengukir sejarah Persija Jakarta," kata Sandi Sute.

"Kami ingin Persija Jakarta dapat meraih juara Piala Indonesia 2018 di markas PSM Makassar," ujarnya.

Sesuai jadwal, sebelumnya, pertandingan final leg kedua Piala Indonesia ini akan berlangsung di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, pada Minggu (28/7/2019).

Namun, karena masalah keamanan, PSSI menunda pertandingan dan akhirnya baru dapat digelar pada Selasa (6/8/2019) ini. (Bayu Chandra)

https://bola.kompas.com/read/2019/08/06/07200048/psm-makassar-vs-persija-jakarta-sandi-sute-ingin-juara-di-markas-lawan

Terkini Lainnya

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke