Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Joao Felix Pakai Nomor Legendaris di Atletico Madrid

KOMPAS.com - Atletico Madrid mengumumkan Joao Felix akan mengenakan jersey dengan nomor punggung 7.

Pengumuman itu dimuat di laman resmi Atletico pada Rabu (3/7/2019).

Ada yang menarik dari cara Atletico memeperkenalkan nomor punggung Felix.

Dalam keterangannya, Los Cholchoneros, julukan Atletico Madrid, menyebut beberapa nama pemain yang sebelumnya pernah mengenakan jersey bernomor 7.

Padahal, penyerang berpaspor Perancis itu sudah menyumbang banyak gol dan tiga trofi bergengsi untuk klub yang bermarkas di Wanda Metropolitano itu.

"Joao Felix akan mengenakan nomor punggung 7 pada musim pertamanya di Atletico. Dia datang ke klub kami setelah musim yang fantastis di Benfica dengan torehan 20 gol serta 11 assist," demikian bunyi pernyataan Atletico.

"Si penyerang akan mengenakan nomor yang sama seperti beberapa legenda dalam sejarah klub ini, yakni Ufarte, Diego Forlan, dan Manolo," lanjut pernyataan itu.

Joao Felix ditebus Atletico dari Benfica dengan mahar sebesar 126 juta euro (sekitar Rp 2 triliun).

Nilai tersebut menjadikan pemain 19 tahun itu sebagai pemain termahal keempat dunia setelah Neymar (222 juta euro), Kylian Mbappe (180 juta euro), dan Philippe Coutinho (160 juta euro).

Felix akan diikat kontrak berdurasi tujuh tahun atau hingga 2026 di Atletico Madrid.

https://bola.kompas.com/read/2019/07/04/16420068/joao-felix-pakai-nomor-legendaris-di-atletico-madrid

Terkini Lainnya

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke