Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal International Champions Cup 2019, Disiarkan Langsung TVRI

KOMPAS.com - Turnamen International Champions Cup 2019 akan mulai bergulir pada Juli mendatang.

International Champions Cup merupakan turnamen pramusim yang menjadi ajang pemanasan klub-klub Eropa menjelang musim baru kompetisi. Melalui turnamen ini, klub-klub Eropa juga bisa sekaligus meraup pendapatan sebelum kompetisi dimulai.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, sebagian besar laga International Champions Cup berlangsung di Amerika Serikat dan Asia. Namun, tercatat ada tiga laga yang juga akan dimainkan di Eropa.

Seluruh pertandingan International Champions Cup 2019 akan disiarkan secara langsung oleh TVRI. Kabar ini disampaikan oleh Director Program and News Affair TVRI, Apni Jaya Putra, melalui unggahan di akun Instagram pribadinya.

Sementara itu, untuk laga yang dihelat di Asia akan dimulai dengan bentrok antara Juventus vs Tottenham Hotspur di Stadion Nasional, Singapura, pada 21 Juli 2019.

Berikut jadwal lengkap International Champions Cup 2019

- 16 Juli: AS Roma vs Chivas (Stadion Seatgeek, Illinois, AS)

- 17 Juli: Arsenal vs Bayern Muenchen (Stadion Dignity Health Sports Park, California, AS)

- 20 Juli: Manchester United vs Inter Milan (Stadion Nasional, Singapura)

- 20 Juli: Arsenal vs AS Roma (Stadion Bank of America, Charlotte, North Carolina, AS)

- 20 Juli: Bayern Muenchen vs Real Madrid (Stadion NRG, Houston, Texas, AS)

- 20 Juli: Benfica vs Chivas (Stadion Levis, Santa Clara, California, AS)

- 21 Juli: Juventus vs Tottenham Hotspur (Stadion Nasional, Singapura) 

- 23 Juli: Real Madrid vs Arsenal (Stadion Fedex Field, Landover, Maryland, AS)

- 23 Juli: Bayern Muenchen vs AC Milan (Stadion Arrowhead, Kansas City, Missouri, AS)

- 23 Juli: Chivas vs Atletico Madrid (Stadion Glob Life Park, Arlington, Texas, AS)

- 24 Juli: Juventus vs Inter Milan (Stadion Nanjing Olympic Sports Complex, Nanjing, China)

- 24 Juli: AS Roma vs Benfica (Red Bull Arena, Harrison, New Jersey, AS)

- 25 Juli: Tottenham Hotspur vs Manchester United (Hongkou Football, Shanghai, China)

- 26 Juli: Real Madrid vs Atletico Madrid (Stadion Metlife, East Rutherford, New Jersey, AS)

- 28 Juli: AC Milan vs Benfica (Stadion Gillete Stadium, Foxborough, Massachussetts, AS)

- 3 Agustus: Manchester United vs AC Milan (Stadion Principality, Cardiff, Wales)

- 4 Agustus: Tottenham Hotspur vs Inter Milan (Stadion Tottenham Hotspur, London, Inggris)

- 10 Agustus: Atletico Madrid vs Juventus (Friends Arena, Stockholm, Swedia)

https://bola.kompas.com/read/2019/06/10/18425838/jadwal-international-champions-cup-2019-disiarkan-langsung-tvri

Terkini Lainnya

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke