Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sturridge Merasa Punya Andil bagi Liverpool Juara Liga Champions

KOMPAS.com - Penyerang Liverpool, Daniel Sturridge, merasa dirinya ikut punya andil bagi timnya yang menjuarai Liga Champions musim 2018-19.

Sturridge hanya bermain dua laga dari 12 pertandingan Liga Champions musim ini. Pemain berusia 29 tahun itu adalah pemain pengganti yang tidak digunakan pada final melawan Tottenham Hotspur.

Namun Sturridge menilai ia dan para pemain cadangan lainnya dalam skuad telah memberikan kontribusi yang berharga terhadap keberhasilan klub.

"Kepercayaan pada tim, kebersamaan, tidak ada ego, ada senda gurau. Saya berkontribusi, bahkan para pemain yang tidak bermain semenit pun," kata Sturridge.

"Ada orang-orang yang telah duduk di bangku cadangan dan belum bermain satu menit, tetapi mereka telah menjadi bagian dari tim," lanjutnya.

Sturridge masih menolak membicarakan seputar masa depannya di klub. Kontraknya diketahui akan berakhir pada pengujung Juni.

Sebab ia menyatakan masih menikmati kegembiraan di Liverpool. Ini jadi gelar kedua Liga Champions bagi Sturridge karena ia pun pernah mengangkat trofi itu bersama Chelsea pada 2012.

"Saya merasa ini adalah waktu yang luar biasa dan saya tidak akan membicarakan tentang musim depan atau apapun," katanya.

"Yang penting sekarang adalah merayakan sesuatu yang sangat penting, sesuatu yang kami perjuangkan dan diusahakan untuk waktu yang lama. Untuk akhirnya memenangkan sesuatu itu luar biasa," tambahnya.

https://bola.kompas.com/read/2019/06/04/20250058/sturridge-merasa-punya-andil-bagi-liverpool-juara-liga-champions

Terkini Lainnya

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke