Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jelang Piala Presiden, Spanduk Larangan "Chant" Politik Disebar di Sekitar Stadion Jalak Harupat

BANDUNG, KOMPAS.com - Spanduk berisi imbauan larangan "chant" yang berhubungan dengan politik dan rasial terpantau disebar di sekitar Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3/2019).

Spanduk dipasang jelang laga pembuka Piala Presiden 2019 antara Persib Bandung vs PS Tira Persikabo di stadion tersebut, Sabtu sekitar pukul 15.00 WIB.

Selain tulisan, pada spanduk-spanduk yang terpasang juga tampak foto Presiden Joko Widodo. Laga pembuka Piala Presiden 2019 antara Persib vs PS Tira memang dijadwalkan akan dibuka langsung oleh Jokowi.

Sebelumnya, Polres Bandung mengimbau kepada para seluruh suporter agar tidak membawa unsur politis selama berlangsungnya turnamen Piala Presiden 2019 di Stadion Si Jalak Harupat. Dalam hal ini, Polres Bandung enggan jika hal tersebut mampu mengganggu kenyamanan pertandingan sepak bola.

"Kami dari pihak keamanan meminta kepada semua pihak agar tidak membawa-bawa hal yang berkaitan dengan politik ke dalam dunia olahraga. Kita semua tahu jika ajang olahraga khususnya sepak bola harus jauh dari unsur politis. Tidak ada teriakan-teriakan berbau politis lagi," kata Kepala Bagian Operasional (Kabagops) Polres Bandung, Kompol Warsito dikutip dari laman Persib.

"Memang betul itu merupakan hak setiap warga negara. Tapi, mungkin sedikit tidak etis dan sebaiknya tidak dibawa di ajang olahraga," lanjutnya.

https://bola.kompas.com/read/2019/03/02/13435118/jelang-piala-presiden-spanduk-larangan-chant-politik-disebar-di-sekitar-stadion

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke