Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Globe Soccer Awards, Ronaldo Kembali Jadi Pemain Terbaik Dunia 2018

DUBAI, KOMPAS.com - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, kembali terpilih menjadi Pemain Terbaik Dunia 2018 pada ajang penghargaan Dubai Globe Soccer Awards yang digelar pada Kamis (3/1/2018) atau Jumat dini hari WIB.

Cristiano Ronaldo kembali menjadi Pemain Terbaik Dunia versi Globe Soccer Awards dengan mengungguli Antoine Griezmann dan Kylian Mbappe. Dengan demikian, Ronaldo sudah mendapatkan 5 trofi Pemain Terbaik Dunia versi Globe Soccer Awards.

"Ini adalah sebuah kehormatan menerima trofi ini. Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada keluarga saya, kekasih saya, anak saya, teman saya, Jorge Mendes dan semua staff yang terlibat," kata Ronaldo saat menerima trofi Pemain Terbaik Dunia 2018.

"Walaupun melakoni tahun yang berat, saya memenangi banyak trofi, termasuk Liga Champions," tuturnya melanjutkan. 

Selain mendapatkan trofi Pemain Terbaik Dunia 2018, Ronaldo juga mendapatkan trofi Penghargaan Globe Soccer 433 Fans dan Gol Terbaik Tahun 2018.

"Tahun baru 2019, saya bermimpi memenangi banyak trofi penting untuk Juventus, klub baru saya. Saya suka tantangan, begitu juga hidup saya di Turin dan saya ingin memenangi trofi sebanyak yang saya bisa," kata kapten Timnas Portugal itu.

Berikut daftar penghargaan Dubai Globe Soccer Awards 2018:

  • Tim Terbaik: Atletico Madrid
  • Agen Terbaik: Jorge Mendes
  • Pelatih Terbaik: Didier Deschamps
  • Direktur Olahraga Terbaik: Fabio Paratici (Juventus)
  • Penghargaan Karier Pemain: Blaise Matuidi, Ronaldo de Lima, Zvonimir Boban (Special Career Award)
  • Penghargaan Karier Pelatih: Fabio Capello
  • Kiper Terbaik: Alisson Becker
  • Penghargaan Globe Soccer 433 Fans: Cristiano Ronaldo

https://bola.kompas.com/read/2019/01/04/04200008/globe-soccer-awards-ronaldo-kembali-jadi-pemain-terbaik-dunia-2018

Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke