Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Visa Beres, Alexis Sanchez Bisa Susul Man United ke Amerika Serikat

Pemerintah Amerika Serikat tidak memberi visa kedatangan bagi Alexis. Pemain asal Cile itu tak mendapatkan izin masuk karena masih terkena kasus hukum.

Februari lalu, pengadilan memvonis Alexis 16 bulan masa percobaan karena kasus penggelapan pajak ketika masih membela Barcelona. Hal itu membuat visa Amerika Serikat Alexis ditangguhkan.

Namun, permasalahan visa tampaknya sudah beres pada Kamis (19/7/2018) dan Alexis siap berangkat ke Amerika Serikat.

"Pemain asal Cile itu sudah mendapatkan lampu hijau untuk terbang ke Amerika Serikat dan bergabung menjalani tur pramusim," demikian pernyataan resmi Manchester United.

Alexis pun langsung mengunggah kegembiraannya via akun media sosial.

"Hari terakhir latihan di Manchester, selanjutnya Amerika Serikat," tulis Alexis seperti dikutip BolaSport.com dari Instagram pribadinya.

Kendati demikian, pemain berusia 19 tahun itu absen membela Manchester United pada laga melawan Club America, Kamis (19/7/2018) atau Jumat pagi WIB. Dia mungkin baru akan dimainkan oleh manajer Jose Mourinho pada pertandingan kedua melawan San Jose Earthquakes, 22 Juli 2018.

Selain dua tim itu, Manchester United juga akan menghadapi AC Milan, Liverpool, dan Real Madrid. Tiga tim raksasa Eropa itu akan dihadapi Manchester United dalam ajang International Champions Cup (ICC) 2018.

Manchester United akan menutup laga pramusim ketika menghadapi Bayern Muenchen, 5 Agustus 2018.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/20/09040088/visa-beres-alexis-sanchez-bisa-susul-man-united-ke-amerika-serikat

Terkini Lainnya

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Liga Italia
Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Badminton
Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke