Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala AFF U-19, Pelatih Timor Leste Akui Anak Asuhnya Kelelahan

Dalam pertandingan tersebut, Timor Leste yang tertinggal lebih dulu melalui aksi Ye Yint Aung pada menit ke-9 berhasil merespons lewat lesakan Paulo C Gali da Costa Freitas pada menit ke-45 dan Mouzinho B de Lima pada menit ke-60.

Sayang, keunggulan tersebut tidak dapat dipertahankan lantaran Win Naing Tun membawa Myanmar menyamai kedudukan dan membuat skor menjadi imbang 2-2.

"Anak-anak cukup kelelahan setelah harus menjalani perjalanan panjang selama 16 jam, perjalanan darat karena pesawat tidak ada lantaran erupsi Gunung Agung," ujar Kim, selepas pertandingan.

Ia pun optimistis bahwa skuad asuhannya akan mampu bermain lebih baik pada laga selanjutnya saat kondisi tubuh mereka sudah pulih kembali.

"Saya sendiri cukup yakin, anak-anak akan bisa bermain lebih baik dalam pertandingan selanjutnya," ucap dia.

Meski hanya berhasil meraih hasil imbang dalam laga kali ini, Kim tetap mengapresiasi perjuangan para pemain Timor Leste yang dianggap telah berupaya maksimal dalam menunjukkan kemampuan terbaiknya.

"Saya salut dengan perjuangan anak-anak. Saya sendiri sudah 17 tahun di Timor Leste, jadi saya cukup paham apa yang harus dilakukan," tutur dia.

Ia pun mengakui secara perlahan membentuk karakter permainan para pemain Timor Leste supaya ke depan bisa lebih bersaing di kancah sepak bola Asia Tenggara.

"Saat ini, kami memang masih mengandalkan speed and power karena itu yang masih kami miliki saat ini. Sebab, kalau bicara soal visi bermain, masih susah, tetapi saya akan coba ubah itu pelan-pelan," kata dia.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/02/21320098/piala-aff-u-19-pelatih-timor-leste-akui-anak-asuhnya-kelelahan

Terkini Lainnya

Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan  Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia
Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Timnas Indonesia
Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Liga Champions
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Timnas Indonesia
Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Liga Lain
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia
IBL 2024: Wahyu Widayat Jati 'Cacing' Latih Amartha Hangtuah Jakarta

IBL 2024: Wahyu Widayat Jati "Cacing" Latih Amartha Hangtuah Jakarta

Sports
Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Sports
Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan 'Keajaiban' Carvajal

Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan "Keajaiban" Carvajal

Liga Champions
Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke