Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Kroasia Vs Denmark, Rekor Kiper Tahan Penalti

NIZHNY NOVGOROD, KOMPAS.com — Kiper timnas Kroasia dan timnas Denmark menjadi sorotan saat kedua tim bertemu pada laga babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Nizhny Novgorod Stadium, Minggu (1/7/2018) atau Senin dini hari WIB.

Danijel Subasic (Kroasia) dan Kasper Schmeicel (Denmark) saling unjuk kebolehan pada saat pertandingan ini masuk ke adu penalti.

Subasic menjadi pahlawan kemenangan Kroasia dengan menggagalkan tiga tendangan pemain Denmark.

Ini adalah kali pertama seorang kiper menggagalkan tiga tendangan dalam adu penalti sejak tahun 2006. Saat itu, kiper Portugal, Ricardo, juga menepis tiga tendangan dalam adu penalti melawan Inggris di babak perempat final.

Sementara itu, Schmeichel juga tampil gemilang meskipun Denmark harus tersingkir. Dalam adu penalti, kiper Leicester City ini mampu menepis dua tendangan pemain Kroasia.

Dengan begitu, Schmeichel dan Subasic total menggagalkan enam penalti dalam satu pertandingan.

Laga ini harus berlanjut ke babak adu penalti karena skor imbang 1-1 bertahan hingga perpanjangan waktu.

Berikut adalah empat fakta menarik lain laga Kroasia versus Denmark:

1 - Kroasia lolos ke babak perempat final untuk kali pertama sejak Piala Dunia 1998. Pada Piala Dunia di Perancis itu, Kroasia mengakhiri kompetisi berperingkat tiga.

4 - Kroasia versus Denmark adalah laga kedua dalam sejarah Piala Dunia ketika kedua tim mampu berbalas gol dalam waktu empat menit. Sebelumnya terjadi pada Piala Dunia 2014 pada laga Argentina lawan Nigeria.

5 - Pada babak adu penalti terdapat lima tendangan yang tidak masuk. Ini menjadi yang terbanyak sepanjang sejarah Piala Dunia.

18 - Luka Modric menyamai pencapaian Darijo Srna (18 laga) sebagai pemain Kroasia dengan jumlah laga terbanyak di Piala Dunia dan Piala Eropa jika digabungkan.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/02/05300048/5-fakta-kroasia-vs-denmark-rekor-kiper-tahan-penalti

Terkini Lainnya

Ancelotti Pastikan Courtois Jadi Kiper Utama di Final Liga Champions

Ancelotti Pastikan Courtois Jadi Kiper Utama di Final Liga Champions

Liga Champions
Singapore Open 2024, Fajar/Rian Siapkan Strategi Terbaik Lawan Wakil Denmark

Singapore Open 2024, Fajar/Rian Siapkan Strategi Terbaik Lawan Wakil Denmark

Badminton
Kata-kata Pertama Bojan Hodak Setelah Bawa Persib Bandung Juara Liga 1

Kata-kata Pertama Bojan Hodak Setelah Bawa Persib Bandung Juara Liga 1

Liga Indonesia
Kisah Pelatih Sepak Bola di Pengujung Kompetisi

Kisah Pelatih Sepak Bola di Pengujung Kompetisi

Sports
Daftar Penghargaan Liga 1 2023-2024: Bojan Hodak Pelatih Terbaik, DDS Top Skor

Daftar Penghargaan Liga 1 2023-2024: Bojan Hodak Pelatih Terbaik, DDS Top Skor

Liga Indonesia
Bojan Hodak Pelatih Asing Pertama yang Membawa Persib Bandung Juara

Bojan Hodak Pelatih Asing Pertama yang Membawa Persib Bandung Juara

Liga Indonesia
Daftar Juara Liga Indonesia, Persib Bandung Juara Tiga Era

Daftar Juara Liga Indonesia, Persib Bandung Juara Tiga Era

Liga Indonesia
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian dan Gregoria ke Semifinal, Apri/Siti Tersingkir

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian dan Gregoria ke Semifinal, Apri/Siti Tersingkir

Badminton
Hasil Madura United Vs Persib 1-3 (agg. 1-6), Maung Bandung Juara Liga 1 2023-2024

Hasil Madura United Vs Persib 1-3 (agg. 1-6), Maung Bandung Juara Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Babak Pertama Madura United Vs Persib: Kedua Kubu Saling Serang, Masih 0-0

Babak Pertama Madura United Vs Persib: Kedua Kubu Saling Serang, Masih 0-0

Liga Indonesia
Lucas Paqueta Aman Bermain di Copa America di Tengah Dakwaan FA

Lucas Paqueta Aman Bermain di Copa America di Tengah Dakwaan FA

Internasional
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke Semifinal, Menang dalam 32 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke Semifinal, Menang dalam 32 Menit

Badminton
Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Motogp
Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Badminton
Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke