Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Liga 1, Persipura Kokoh di Puncak Klasemen Usai Menang 2-0

JAYAPURA, KOMPAS.com - Persipura Jayapura menang 2-0 atas Borneo FC pada pertandingan pekan ke-7 Liga Indonesia yang digelar di Stadion Mandala, Jayapura, Jumat (4/5/2018).

Gol Persipura dicetak Marcel Sacramento pada menit ke-35 dan Boaz Solossa (85').

Raihan tiga poin ini membuat Persipura kokoh di puncak klasemen. Tim berjulukan Mutiara Hitam tersebut mengumpulkan total 14 poin, unggul empat angka atas Persija Jakarta, Madura United, PSM Makassar dan Barito Putera.

Sedangkan bagi Borneo, kegagalan ini membuat mereka tetap dengan raihan delapan poin. Tim berjulukan Elang Borneo itu menempati peringkat ke-10.

Pada babak pertama, Persipura langsung menekan pertahanan dari Borneo FC. Peluang emas diperoleh pada menit ke-16 melalui Tinus Pae, tetapi tendangannya masih melambung di atas gawang.

Gol yang dinantikan tiba pada menit ke-35. Marcel Sacramento berhasil menjebol gawang yang dikawal M Ridho. Skor 1-0 bertahan hingga paruh pertama usai.

Selepas jeda, Persipura tetap tampil menyerang. Gol kedua diraih pada menit ke-85 melalui striker senior Boaz. Skor 2-0 tak berubah hingga laga usai.

Susunan pemain:

Persipura Jayapura: Dede, B. Atururi, Anis Tjoe, A. Maiga, Tinus Pae, M. Tahir, Louis, Boaz Solossa, Elisa Basna, F. Womsiwor, Marcel Sacramento

Borneo FC: M. Ridho, Alhadji, Azamat, Abdul, Diego, Lopicic, Sultan, Abrizal, Ahmad, Marlon, Tibo

https://bola.kompas.com/read/2018/05/04/15451888/hasil-liga-1-persipura-kokoh-di-puncak-klasemen-usai-menang-2-0

Terkini Lainnya

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke