Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Inter Milan Vs Cagliari, Spalletti Akui Laga Akan Sulit

Inter Milan sudah tidak pernah menang dalam tiga pertandingan terakhir di Liga Italia.

Hal ini membuat Inter Milan terlempar dari empat besar klasemen Liga Italia atau zona Liga Champions musim depan akibat disalip oleh Lazio.

Jelang laga kontra Cagliari, Spalletti berharap para pemain Inter Milan bisa mengembalikan performa terbaik yang sempat muncul pada awal musim.

Namun, Spalletti juga sadar bahwa kemenangan menghadapi tim yang tengah menghindari zona degradasi seperti Cagliari saat ini tidak akan pernah mudah.

"Semua pertandingan pada fase musim saat ini sangat sulit. Jika melihat posisi kami atau Cagliari di klasemen, pertandingan ini akan menjadi sangat rumit dan menuntut karakter tim serta kualitas teknis," ucap Spalletti seperti dikutip BolaSport.com dari Premium Sport.

"Kami harus berjuang untuk setiap bola dan saya mengharapkan sesuatu yang lebih dari para pemain. Kami harus meningkatkan diri, tetapi saya pikir tim telah memiliki beberapa penampilan yang bagus," tuturnya.

Hingga pekan ke-32 Liga Italia, Inter Milan duduk di peringkat kelima dengan mengoleksi 60 poin.

Inter Milan hanya tertinggal satu poin dari AS Roma dan Lazio yang berada tepat di atas mereka. (Verdi Hendrawan)

https://bola.kompas.com/read/2018/04/17/22120048/inter-milan-vs-cagliari-spalletti-akui-laga-akan-sulit

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke