Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Real Madrid Vs Juventus, Zidane Antisipasi Kebangkitan Buffon dkk

Real Madrid akan memainkan laga leg kedua perempat final melawan Juventus sebagai tim tuan rumah di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (11/4/2018) waktu setempat atau Kamis (12/4/2018) pukul 01.45 WIB.

Di atas kertas, Madrid memang lebih difavoritkan lolos ke semifinal setelah mengalahkan Juventus 3-0 pada leg pertama yang berlangsung di Allianz Stadium pekan lalu.

Hasil tersebut membuat Cristiano Ronaldo dkk hanya butuh hasil imbang atau maksimal kalah 0-2 di laga penentuan perempat final Liga Champions.

Ia mengambil contoh di pertandingan terbaru Madrid di Liga Spanyol, yakni saat melawan rival sekota, Atletico Madrid.

Di partai derbi Madrid tersebut, tim berjulukan Los Blancos lebih dulu unggul lewat gol Cristiano Ronaldo, tetapi Atletico mampu bangkit dan mencetak gol balasan dari Antoine Griezmann.

"Di pertandingan melawan Atletico Madrid, misalnya, kami bisa saja kalah," kata Zidane seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Klub-klub besar tidak pernah menyerah, mereka bisa bertahan memperjuangkan segalanya," ucapnya. (Wisnu Nova Wistowo)

https://bola.kompas.com/read/2018/04/11/11000098/real-madrid-vs-juventus-zidane-antisipasi-kebangkitan-buffon-dkk

Terkini Lainnya

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Liga Italia
Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Badminton
Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke