Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jose Mourinho: Selamat, Manchester City

MANCHESTER, KOMPAS.com - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, mengungkapkan bahwa timnya pantas dihargai karena berhasil membalikkan keadaan pada laga versus Manchester City di Stadion Etihad, Sabtu (7/4/2018). Namun, dia yakin gelar juara tetap tak bakal lepas dari klub rivalnya. 

Pada pertandingan pekan ke-33 Premier League - kasta teratas Liga Inggris, Manchester United menang 3-2 atas Manchester City. Padahal, mereka sempat tertinggal dua gol terlebih dahulu pada babak pertama. 

"Kami berhak dihargai lebih daripada orang-orang berikan. Para pemain dan saya lebih baik daripada  yang orang lain pikirkan," kata Mourinho seusai pertandingan kepada BBC Sport. 

Kemenangan Manchester United ini menjadikan gelar juara Liga Inggris yang seharusnya bisa didapatkan oleh Manchester City setelah laga ini tertunda. Mereka masih membutuhkan satu kemenangan lagi untuk menjadi juara. 

Kendati demikian, Mourinho yakin Manchester City bakal tetap menjadi kampiun liga musim ini. Dia pun cukup puas andai timnya finis di bawah sang rival satu daerah. 

"Tantangan kami adalah untuk finis di posisi kedua. Karena itu, saya mengucapkan selamat kepada Manchester City," kata Mourinho melanjutkan.

"Mereka akan meraih gelar yang memang pantas didapatkan. Mereka tak memberi kesempatan bagi tim lain untuk bersaing," tuturnya lagi.

Menurut Mourinho, target timnya sudah terpenuhi pada laga di Stadion Etihad itu. Dia hanya ingin timnya mendapatkan poin dan menunda pesta juara, dan itu berhasil. 

https://bola.kompas.com/read/2018/04/08/07470098/jose-mourinho-selamat-manchester-city

Terkini Lainnya

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Badminton
Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke