Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Riko Simanjuntak Yakin Persija Akan Juara Grup

JAKARTA, KOMPAS.com - Kubu Persija Jakarta optimistis bisa melewati rintangan pada penyisihan Grup H Piala AFC. Pasalnya, klub berjulukan Macan Kemayoran tersebut akan melakoni dua laga kandang.

Persija akan menjamu wakil Vietnam, Wong Lam Nghe An, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Rabu (14/3/2018). Saat ini mereka menempati urutan ketiga.

Babak penyisihan grup menyisakan tiga pertandingan. Tim besutan Stefano Cugurra memiliki keuntungan karena dua laga di antaranya akan berlangsung di SUGBK, yakni melawan Song Lam Nghe An yang kini memuncaki klasemen dan Johor Darul Takzim.

"Kami punya peluang bagus karena bermain di kandang. Kami fokus menghadapi pertandingan besok," ujar gelandang Persija, Rohit Chand, saat jumpa pers di Jakarta, dikutip dari Bolasport.com.

Saat ini Persija mengoleksi empat poin dan hanya kalah head-to-head dari tim peringkat dua asal Malaysia, Johur Darul Takzim.

Melihat ini, pemain sayap Persija, Riko Simanjuntak, sangat optimistis timnya akan menjuarai Grup H.

"Peluang kami masih sangat besar karena selisih poin kami tidak terlalu jauh, kami yakin bisa menjuarai grup," ucapnya dalam wawancara khusus kepada Bolasport.com di Jakarta.

Peraturan kelolosan di Piala AFC kali ini hanya meloloskan juara grup dan tiga runner-up terbaik. Andai tidak menjadi juara Grup H, Persija masih memiliki peluang lewat runner-up terbaik. (Mochamad Hary Prasetya & Andrew Sihombing)

https://bola.kompas.com/read/2018/03/13/20320018/riko-simanjuntak-yakin-persija-akan-juara-grup

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke