Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rifad Marasabessy Tak Mau Dibandingkan dengan Dani Alves

Gaya bermain Rifad yang agresif dinilai sesuai dengan sosok Alves, yang kini membela Paris Saint-Germain. Kebetulan, kedua pemain menempati posisi yang sama yakni bek kanan. Mereka punya naluri menyerang yang tinggi meski menjadi bek.

"Jangan samakan saya dengan Dani Alves. Dia adalah pemain top. Sementara saya di sini masih bukan siapa-siapa dibanding dengan dia," ujar Rifad.

Rifad selama ini memang jadi pilihan utama pelatih Indra Sjafri untuk mengisi posisi bek kanan Timnas U-19. Peran pemain asal Tulehu ini tidak tergantikan, sejak pada Toulon Cup, Piala AFF U-18 hingga Kualifikasi Piala Asia 2018 lalu.

"Ada pengalaman bermain dalam berbagai cuaca yang sangat berbeda dengan di sini. Tetapi, bagi saya itu tidak menjadi masalah lagi. Bermain pada cuaca seperti apa kalau sekarang sudah siap-siap saja pokoknya,” kata pengidola Ronaldinho tersebut.

Pengalaman membela timnas U-19 juga membuat Rifad makin sadar akan besarnya tanggung jawab yang dia emban sebagai pemain sepak bola. Dia sadar bahwa saat ini dirinya sudah menjadi representasi dari negara pada pentas internasional.

"Yang penting tanggung jawab kalau kami di timnas. Kami ikuti apa kata pelatih. Membela timnas Indonesia kami harus tahu seperti apa yang jadi tanggung jawab kepada negara," tutur Rifad. 

https://bola.kompas.com/read/2017/11/11/20570058/rifad-marasabessy-tak-mau-dibandingkan-dengan-dani-alves

Terkini Lainnya

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke