Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia Vs Malaysia, Egy Maulana Cadangan

PAJU, KOMPAS.com — Tim nasional U-19 Indonesia akan memainkan pertandingan terakhir kualifikasi Piala Asia U-19 2018 dengan menghadapi timnas U-19 Malaysia, Senin (6/11/2017).

Duel timnas U-19 Indonesia versus Malaysia ini dimainkan di Paju Public Stadium pada Senin pukul 10.00 WIB. Laga ini disiarkan langsung oleh SCTV.

Tampil pada laga pamungkas yang tak menentukan bagi Indonesia, pelatih Indra Sjafri kembali mencadangkan Egy Maulana Vikri. Bek Rachmat Irianto juga ada di bangku cadangan. 

Indonesia saat ini berada di posisi ketiga Grup F dengan koleksi enam poin, sama seperti Korea Selatan dan Malaysia. Namun, Indonesia sudah memainkan tiga laga, sedangkan dua tim lain baru bertanding dua kali.

Kendati demikian, posisi akhir di klasemen tak menentukan nasib Indonesia tampil di Piala Asia U-19 2018. Hal itu disebabkan Indonesia akan bertindak sebagai tuan rumah.

Berikut adalah susunan pemain kedua tim:

Indonesia: 21-Gianluca P Rossy, 12-Rifad Marasabessy, 2-Kadek Raditya Maheswara, 13-Rachmat Irianto, 11-Firza Andika, 8-Witan Sulaeman, 7-M Lutfi, 6-M Iqbal, 20-Asnawi Mangkualam, 14-Feby Eka Putra, 19-Hanis Saghara
Cadangan: 1-Raka Surya, 3-Julyano Pratama, 4-Samuel Christianson, 9-Rafli Nursalim, 10-Egy Maulana, 13-Rachmat Irianto, 15-Saddil Ramdani, 16-Resky Fandi, 17-Syahrian Abimanyu, 18-Irsan Lestaluhu, 22-Dedi Tri Maulana
Pelatih: Indra Sjafri

Malaysia: 22-M Azri Ghani, 2-Shivan Pillay, 5-Muh Anwar Ibrahim, 18-M Syaiiful Alias, 6-Nabil Hakim, 7-M Nurfais, Johari, 8-Akif Syahiran, 17-Thivandaran Karnan, 20-Ammar Akhmall, 10-Hadi Fayyadh, 11-Akhyar Abdul Rashid
Cadangan: 1-Aiman Arip, 3-Ahmad Tasnim, 4-Zahril Azri, 9-Zhafir Yusof, 12-Saiful Iskandar, 13-Moh Izzudin Roslan, 14-Azhar Apandi, 15-Shaizi Qimal, 16-Muh Al Imran Halim, 19-Zafuan Azeman, 21-Syafiq Danial, 23-Shafiq Afifi
Pelatih: Bojan Hodak

Wasit: Mooud Bonyadifard (Iran)

https://bola.kompas.com/read/2017/11/06/09350278/susunan-pemain-timnas-u-19-indonesia-vs-malaysia-egy-maulana-cadangan

Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke