Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Soal Kontroversi Wasit, Madura United Layangkan Surat Protes ke PSSI

Menurut Haruna, protes yang dilayangkan manajemen mencangkup tiga hal yang dinilai ganjil. Mereka menyoroti gol yang dianulir pada menit ke-69, kartu merah Dane Mikovanovic yang dinilai tak memiliki dasar kuat dan pembiaran 3-4 kali handball yang dilakukan pemain Borneo FC di dalam kotak penalti.

"Kami sudah menyiapkan nota protes, berikut bukti-bukti yang ada," ujar Haruna seperti dikutip BolaSport.com dari TribunJatim.com, Sabtu (14/10/2017).

"Agar kami tidak dikira membual dan omong kosong karena memang ada bukti vital yang kami miliki."

Dengan adanya protes resmi, Madura United berharap kinerja wasit di Liga 1 lebih diawasi. Haruna menganggap tidak seharusnya wasit asing yang dinilai mampu menjadi pengadil yang baik justru membuat keputusan kontroversial.

Duel Madura United vs Borneo FC berakhir ricuh. Wasit asing tersebut mendapat perlakuan tidak suportif dari para pendukung tuan rumah yang masuk ke lapangan sehingga Hasan Akramin serta asistennya, Alireza Liderom dan Hasan Zahiri, dibantu pihak keamanan untuk meninggalkan lapangan pertandingan.

https://bola.kompas.com/read/2017/10/14/14180048/soal-kontroversi-wasit-madura-united-layangkan-surat-protes-ke-pssi

Terkini Lainnya

Laporan dari Jerman: Mobilisasi Polisi di Euro 2024, Terbesar Sepanjang Sejarah

Laporan dari Jerman: Mobilisasi Polisi di Euro 2024, Terbesar Sepanjang Sejarah

Internasional
Buku Baru Greysia Polii, Pesan Semangat untuk Merah Putih

Buku Baru Greysia Polii, Pesan Semangat untuk Merah Putih

Sports
Swiss Vs Italia, Variasi Taktik Gli Azzurri Jadi Momok

Swiss Vs Italia, Variasi Taktik Gli Azzurri Jadi Momok

Internasional
Cedera Lionel Messi, Berpacu dengan Waktu di Copa America

Cedera Lionel Messi, Berpacu dengan Waktu di Copa America

Internasional
Pujian Pepe untuk Cristiano Ronaldo yang Belum Cetak Gol di Euro 2024

Pujian Pepe untuk Cristiano Ronaldo yang Belum Cetak Gol di Euro 2024

Internasional
Kata Adhitia Putera soal Bujet Belanja Persib Usai Menjuarai Liga 1

Kata Adhitia Putera soal Bujet Belanja Persib Usai Menjuarai Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Swiss Vs Italia, Kickoff 23.00 WIB

Link Live Streaming Swiss Vs Italia, Kickoff 23.00 WIB

Internasional
Nobar Unik di Piala Eropa, 'Layar Tancap' di Bantaran Sungai

Nobar Unik di Piala Eropa, "Layar Tancap" di Bantaran Sungai

Internasional
Timnas Indonesia dan Nasib Wakil Asia Tenggara di Putaran Ketiga Piala Dunia

Timnas Indonesia dan Nasib Wakil Asia Tenggara di Putaran Ketiga Piala Dunia

Timnas Indonesia
Kata Pelatih China soal Pertandingan Lawan Timnas Indonesia

Kata Pelatih China soal Pertandingan Lawan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Force Majeure, Kesatria Bengawan Vs Prawira Bandung Ditunda

Force Majeure, Kesatria Bengawan Vs Prawira Bandung Ditunda

Sports
Madura United Tunjuk Widodo CP Sebagai Pelatih di Tengah Eksodus Pemain

Madura United Tunjuk Widodo CP Sebagai Pelatih di Tengah Eksodus Pemain

Liga Indonesia
Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Sports
Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Internasional
Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke