Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

De Bruyne: Jadi Kapten Manchester City Sangat Menyenangkan

Tugas utama Kevin De Bruyne adalah membangun serangan.

Namun, dia tetap bermain bagus ketika turun agak ke belakang.

Sejauh ini, De Bruyne telah membuat tiga assist dari enam pertandingan Liga Inggris.

Secara keseluruhan, pemain asal Belgia ini telah menyumbangkan 23 gol dan 41 assist dari 97 pertandingan bersama Manchester City di berbagai kompetisi.

Catatan tersebut itu menjadi bukti keistimewaan visi permainan De Bruyne.

Guardiola pun mengakui bahwa De Bruyne adalah salah satu pemain terbaik yang pernah ia latih.

De Bruyne pun didaulat menjadi kapten kelima Manchester City setelah Vincent Kompany, David Silva, Fernandinho, dan Sergio Aguero.

Eks pemain Chelsea dan Wolfsburg itu mengaku bangga bisa menjadi kapten Manchester City.

"Itu tandanya saya berada di jalur yang tepat. Saya bangga menjadi salah satu dari lima pemain yang dipilih menjadi pemimpin," kata De Bruyne seperti dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo.

"Bagi saya, menjadi kapten Manchester City sangat menyenangkan. Saya adalah pemain termuda di antara mereka," ujar De Bruyne.

Ban kapten sudah melingkar di lengan De Bruyne ketika Manchester City melawan Feyenoord pada matchday pertama fase grup Liga Champions musim ini.

Manchester City akan melanjutkan petualangan di Liga Champions dengan melawan Shakhtar Donetsk, Rabu (27/9/2017) dini hari WIB.

https://bola.kompas.com/read/2017/09/25/16370918/de-bruyne-jadi-kapten-manchester-city-sangat-menyenangkan

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke