Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cetak 10 Gol dalam Internal Game, Indra Nilai Finishing Ada Kemajuan

Internal game berlangsung 2x40 menit dan tercipta 10 gol. Pada babak pertama para pemain Timnas U-19 menyarangkan 6 gol sedangkan babak kedua tercipta 4 gol.

"Saya melihat ada kemajuan dan perkembangan yang positif dari tim ini. Finishing mereka lebih produktif, ada banyak gol yang berhasil tercipta," ujar Indra usai internal game.

Disampaikanya, finishing memang menjadi salah satu problem para pemain. Selain itu, soal build up dalam tekanan yang tinggi.

"Iya, finishing dan kedua bagaimana dia build up saat dapat tekanan yang tinggi bisa keluar dari itu dan kami bisa buktikan juga saat lawan PSP Padang dan Espanyol. Kami build up, mereka pressure dan anak-anak bisa keluar dari itu," tegasnya.

Indra berharap masyarakat tidak perlu cemas dengan permainan di belakang. Menurut Indra, jika permainan di belakang dilakukan dengan sempurna maka tidak akan ada risiko.

Selain finishing dan build up, lanjutnya kemajuan positif lainya adalah mengenai pemahaman para pemain tentang taktikal. Apa yang telah dilatih selama hari pertama TC hingga Jumat kemarin dapat dipraktikan oleh para pemain dalam internal game.

"Ada kemajuan positif dalam pemahaman taktikal. Jadi apa yang kami latih dari Senin sampai Jumat bisa mereka aplikasikan dalam game," ucapnya.

Timnas U-19 mulai Senin, 31 Juli 2017, mengelar TC tahap terakhir di Yogyakarta sebelum terjun pad Piala AFF U-18 Myanmar, September. TC terakhir ini direncanakan akan berlangsung selama empat pekan.

https://bola.kompas.com/read/2017/08/05/15142448/cetak-10-gol-dalam-internal-game-indra-nilai-finishing-ada-kemajuan

Terkini Lainnya

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke