Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Buffon Klarifikasi Kabar Kisruh di Ruang Ganti saat Final Liga Champions

Kabar yang beredar menyebutkan bahwa saat jeda laga tersebut, Leonardo Bonucci berargumen dengan Andrea Barzagli dan Paulo Dybala. Rumor itu semakin dipercaya khalayak setelah Bonucci memilih hengkang ke AC Milan pada bursa transfer musim panas ini.

Namun Buffon sebagai kapten tim, menampik rumor yang mengaitkan hal itu dengan performa Juventus pada babak kedua, dalam laga yang berakhir dengan skor 4-1 untuk Madrid. Menurut penjaga gawang timnas Italia tersebut, Juventus memang kalah karena Madrid tim yang lebih baik.

"Kami kalah di Cardiff karena bertemu dengan tim yang lebih baik. Sama sekali tak ada apa-apa, jika memang terjadi saya lebih memilih diam," ujar Buffon kepada Sky, seperti dikutip BolaSport.

"Saya ingin seluruh fans Bianconeri yakin pada profesionalitas kami. Kami sama sekali tidak berargumen saat paruh waktu, tetapi alasannya karena kami berhadapan dengan tim yang siap menudukkan kami pada babak kedua."

Madrid menang berkat dua gol Cristiano Ronaldo (menit ke-27 dan 61') serta sumbangan Casemiro (64') dan Marco Asensio (90'). Satu-satunya gol balasan Juventus dicetak Mario Mandzukic pada menit ke-31.

Dengan hasil tersebut, Madrid mengukir sejarah sebagai tim pertama yang mampu mempertahankan gelar Liga Champions. Los Blancos pun kian dominan dalam ajang ini karena sudah 12 kali merengkuhnya.

https://bola.kompas.com/read/2017/07/27/16140008/buffon-klarifikasi-kabar-kisruh-di-ruang-ganti-saat-final-liga-champions

Terkini Lainnya

Jadwal Playoff Indonesia vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke