Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

AS Roma Resmi Rekrut Target Utama Di Francesco

Penyerang berusia 26 tahun itu bergabung ke AS Roma dengan kesepakatan peminjaman awal yang bisa menjadi permanen dengan biaya total mencapai 23 juta euro atau sekitar Rp 355 miliar.

Gregoire Defrel yang mencetak 12 gol dari 29 penampilan di Serie A musim lalu telah menandatangani kontrak berdurasi lima tahun bersama I Lupi, julukan Roma.

Selain itu, Roma juga masih harus mengeluarkan biaya tambahan sebesar 3 juta euro sebagai bonus. Dengan demikian, potensi transfer Defrel ke Roma bisa mencapai 23 juta euro.

"Sangat berarti buat saya memungkinkan bermain untuk Roma. Saya akan menjadi bagian dari tim yang sangat kuat, salah satu tim terbaik di Italia," kata Defrel seperti dilansir situs resmi Roma.

"Saya senang berada di sini dan akan memberikan yang terbaik untuk tim," ucapnya.

Defrel merupakan pencetak 23 gol dari 73 penampilan untuk Sassuolo, termasuk lima penampilan dan dua gol di Liga Europa musim lalu.

Sebelumnya, ia bermain untuk Foggia dan Cesena. Ia merupakan salah satu pemain yang menjadi buruan utama pelatih Eusebio Di Francesco pada bursa transfer musim panas ini.

"Saya sangat senang akhirnya bisa memiliki Gregoire dalam skuad kami. Ia adalah prioritas kami karena tipikal penyerang yang kami cari," ujar Di Francesco.

Defrel merupakan pemain yang bisa bermain di tiga posisi berbeda di lini depan dengan kecepatan mumpuni.

https://bola.kompas.com/read/2017/07/21/08454218/as-roma-resmi-rekrut-target-utama-di-francesco

Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke