Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Kembali ke Pemusatan Latihan, Milla Panggil Bek Muda Persija

Kompas.com - 04/05/2017, 14:52 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Pelatih timnas Indonesia U-22, Luis Milla, kembali memanggil 26 pemain untuk mengikuti training centre (TC) di Karawaci, Tangerang, mulai tanggal 7 Mei hingga 10 Mei 2017 mendatang.

Pada TC kali ini, terdapat nama Rezaldi Hehanusa, bek Persija Jakarta, yang dipanggil untuk pertama kalinya oleh Luis Milla.

Selain itu, Marinus Mariyanto dari Persipura dan Yabes Roni dari Bali United pun kembali dipanggil oleh Milla.

Terkait pemain baru, asisten pelatih timnas U-22, Bima Sakti, mengatakan, tim pelatih ingin mencoba pemain yang tampil bagus di liga.

"Tak tertutup kemungkinan nanti bisa saja ada pemain lagi yang dipanggil bila mereka bermain bagus di liga," kata Bima, seperti dalam rilis yang diterima Kompas.com, Kamis (4/5/2017). 

Sementara itu, Rezaldi mengaku bangga terkait pemanggilan untuk pertama kali dalam kariernya di timnas ini.

"Saya senang dengan pemanggilan di TC timnas U-22 kali ini dan akan memberikan yang terbaik nantinya," ucap Rezaldi.

"Selain itu, saya siap bersaing demi mendapatkan satu tempat di timnas Indonesia nantinya," katanya.

 

Adapun latihan perdana timnas U-22 akan dilakukan pada Minggu (7/4/2017) pagi mulai pukul 08.00 WIB di Lapangan Sekolah Pelita Harapan (SPH).

Berikut daftar 26 pemain timnas Indonesia untuk TC di Karawaci:

Kiper: Ravi Murdianto (PS TNI), Mochamad Dicky Indrayana (Bali United), Kurniawan Kartika Ajie (Persiba Balikpapan), Satria Tama Hardianto (Persegres Gresik United)

Belakang: Bagas Adi (Arema FC), Ryuji Utomo (Persija), Hansamu Yama Pranata (Barito Putera), Andy Setyo (PS TNI), Putu Gede (Bhayangkara FC), Zalnando (Sriwijaya FC), Ricky Fajrin (Bali United), Nazar Nurzaidin (Barito Putera), Rezaldi Hehanusa (Persija Jakarta)

Tengah: Muhammad Hargianto (Bhayangkara FC), Asnawi Bahar Mangku Alam (PSM Makassar), Evan Dimas (Bhayangkara FC), Gian Zola (Persib Bandung), Hanif Sjahbandi (Arema FC), Nasir (Arema FC), Saddil Ramdani (Persela Lamongan), Miftahul Hamdi (Bali United), Arsyad Yusgiantoro (Persegres Gresik United), Febri Hariyadi (Persib Bandung), dan Paulo Oktavianus Sitanggang (Barito Putera)

Depan: Marinus Mariyanto (Persipura), Yabes Roni (Bali United)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com