Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Conte Ingin Lihat Luiz Tampil Lawan Middlesbrough

Kompas.com - 02/05/2017, 22:12 WIB
Ferril Dennys

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Pelatih Antonio Conte berharap David Luiz dalam kondisi fit untuk memperkuat Chelsea dalam pertandingan lanjutan Premier League melawan Middlesbrough di Stamford Bridge, Senin (8/5/2017).

Luiz tidak bisa bermain penuh saat melawan Everton pada Minggu (30/4/2017). Dalam pertandingan yang digelar di Goodison Park tersebut, Luiz ditarik keluar pada menit ke-82. Dia digantikan oleh Nathan Ake.

BACA JUGA: Tentukan Nama Putri Kelima, Boaz Akan Berdoa

"Saya tidak berbicara dengan dokter soal cedera Luiz. Namun menurut saya, dia tidak mengalami cedera serius. Saya berharap dia bisa tampil pada pekan depan," kata Conte.

Conte juga memuji penampilan Ake saat melawan Everton. Ake lebih banyak duduk di bangku cadangan setelah dipulangkan dari Bournemouth pada Januari 2017.

"Dia main dan dia seperti pemain berpengalaman. Dia pemain yang masih muda. Dia menunjukkan komitmen, kerja keras, dan konsentrasi saat saya meminta dia bermain," tuturnya.

BACA JUGA: Sisi Lain Essien, dari Gendong Anak hingga Jadi Dirigen "Viking Clap"

Chelsea diharapkan tidak terpeleset saat menjamu Middlesbrough demi menjaga peluang mereka menjuarai Premier League pada musim ini.

Dengan empat laga tersisa, The Blues hanya unggul empat poin atas pesaing terdekatnya Tottenham Hotspur yang telah mengantongi 77 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com