Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Madura United Ikut Rasakan Duka Kepergian AK

Kompas.com - 11/01/2017, 11:08 WIB
Taufiqurrahman

Penulis

PAMEKASAN, KOMPAS.com - Kepergian kiper Arema FC, Achmad Kurniawan alias AK, menuai duka dari segenap lapisan insan sepak bola, termasuk Madura United. Secara khusus, manajemen Madura United menggelar doa kepada AK, Selasa (10/1/2016).

Direktur PT Polana Bola Madura Bersatu, Ziaul Haq, mengataka bahwa Madura United mengucapkan bela sungkawa atas meninggalnya AK setelah menjalani perawatan beberapa hari di rumah sakit.

AK yang merupakan kakak kandung kiper tim nasional Indonesia, Kurnia Meiga, merupakan pemain yang memiliki dedikasi besar terhap sepak bola.

"Kami juga merasakan kedukaan yang dalam. Semoga AK diampuni dosanya dan masuk surga," kata Ziaul Haq pada sela-sela perayaan ulang tahun pertama Madura United.

Menurut Ziaul Haq, AK merupakan salah satu pemain besar. Dalam kariernya, dia sudah berhasil mempersembahkan gelar Copa Indonesia pada 2006. Prestasi ini yang akan terus dikenang sampai kapan pun di Arema.

"Saya berharap para pemain Madura United memiliki dedikasi sama dengan AK sehingga pada tahun ini Madura United bisa menjadi juara Indonesia Super Lague," ujar dia.

AK dirawat di rumah sakit sejak 29 Desember 2016. Kakak dari kiper timnas Indonesia, Kurnia Meiga, tersebut sempat tak sadarkan diri.

Saat itu, AK didiagnosis oleh dokter mengalami asal lambung dan pemasalahan pada pernapasan. Sempat membaik, mantan kiper Persita Tangerang itu mengembuskan napas terakhir pada Selasa sore.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com