Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bobotoh Tewas di Bekasi, Manager Persib Wacanakan Kembali ke Bandung

Kompas.com - 25/10/2016, 20:15 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Manager Persib Bandung Umuh Muchtar menyesalkan insiden tewasnya seorang suporter Persib bernama Muhammad Rovi pasca-pertandingan Persib kontra Persegres Gresik United, Sabtu (22/10/2016).

Seperti diketahui Rovi yang tercatat sebagai warga Desa Telaga Asih, Kampung Babakan, Cikarang, Kabupaten Bekasi, tewas setelah terjatuh dari motor usai mendapat intimidasi dari oknum suporter tim tetangga.

Menyikapi kondisi itu, Umuh pun mewacanakan untuk kembali menggunakan stadion di Bandung sebagai home base.

"Kemungkinan bisa ke Bandung (Si Jalak Harupat) dan saya tawarkan panpel mau di mana, dia maunya di sana," ucap Umuh di Bandung, Selasa (25/10/2016).

Dia pun mengaku telah mendapat restu dari Bupati Bandung Dadang Naser. Menurutnya, selain berlokasi lebih dekat, keamanan bermarkas di Bandung pun lebih terjaga.

"Kemarin bupati sudah enak semuanya. Keamanan sangat menunjang di sana. Pemda juga sudah welcome di Jalak," ujarnya.

Harapan Umuh pun bisa terealisasi lantaran perhelatan multievent nasional PON dan Peparnas Jawa Barat telah usai.

Mengingat Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) masih dalam tahap pemeliharaan rumput, Stadion Si Jalak Harupat berpotensi menjadi kandang Persib untuk mengarungi sisa pertandingan Kompetisi Sepak Bola Torabika 2016.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com