Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hal Menarik Ketika Perancis Tekuk Jerman

Kompas.com - 08/07/2016, 08:42 WIB
Anju Christian

Penulis

MARSEILLE, KOMPAS.com - Tuan rumah Perancis menang 2-0 atas Jerman pada partai semifinal Piala Eropa di Stade Velodrome, Kamis (7/7/2016).

Dua gol Perancis diborong oleh Antoine Griezmann. Pemain depan bernomor 7 itu sudah mengoleksi enam gol dan memuncaki tabel pencetak gol terbanyak di turnamen.

Berikut adalah lima hal menarik dari pertandingan di Marseille ini:

1. Solidnya pertahanan Perancis

Perancis memulai laga ini dengan duet bek tengah yang kebobolan dua gol dalam kemenangan 5-2 kontra Islandia di babak sebelumnya, Samuel Umtiti dan Laurent Koscielny. Kendati demikian, kombinasi bek tersebut melakukan tugas dengan baik sepanjang laga.

Koscielny menghalau bola di udara 7 kali dan melakukan 8 kali sapuan bola. Ia bermain bersih tanpa sekali pun melanggar pemain lawan. Sementara, Umtiti tampil tenang dan impresif kendati laga tersebut hanyalah penampilan keduanya bagi timnas Perancis.

2. Taktik Jerman

Formasi Jerman encer dan menyulitkan tuan rumah. Dua pengatur serangan, Julian Draxler dan Mesut Oezil, bisa menarik bek tengah Laurent Koscielny dan Samuel Umtiti hingga hampir ke tengah lapangan.

Kedua bek sayap bermain sangat tinggi dan menciptakan beragam masalah bagi para pemain Prancis. Tuan rumah kesulitan menghadapi bola-bola diagonal Jerman, akan tetapi ketiadaan predator kotak penalti membuat juara dunia merana.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Undian Piala AFF U16 2024: Indonesia di Grup A, Beda dengan Vietnam-Thailand

Hasil Undian Piala AFF U16 2024: Indonesia di Grup A, Beda dengan Vietnam-Thailand

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Ginting Tak Berhasil Pertahankan Gelar

Hasil Singapore Open 2024: Ginting Tak Berhasil Pertahankan Gelar

Badminton
Tekad Justin Hubner bersama Garuda dan Cerezo Osaka, Ingin Maksimal

Tekad Justin Hubner bersama Garuda dan Cerezo Osaka, Ingin Maksimal

Timnas Indonesia
One Pride MMA 79 Bali, Duel Sembilan Fighter Indonesia Vs China

One Pride MMA 79 Bali, Duel Sembilan Fighter Indonesia Vs China

Sports
Dejan/Gloria Kandas di Singapore Open, Panik dan Kalah Start

Dejan/Gloria Kandas di Singapore Open, Panik dan Kalah Start

Badminton
PSBS Biak Rekrut Penyerang Argentina, Abel Arganaraz

PSBS Biak Rekrut Penyerang Argentina, Abel Arganaraz

Liga Indonesia
Tersingkir di Singapore Open, Chico Akui Tak Cepat Adaptasi Ritme Lawan

Tersingkir di Singapore Open, Chico Akui Tak Cepat Adaptasi Ritme Lawan

Badminton
Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com