Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Totti Sempat Paksa Spalletti Mundur dari AS Roma?

Kompas.com - 25/02/2016, 08:37 WIB


ROMA, KOMPAS.com
- Kondisi internal AS Roma sempat memanas. Kapten Francesco Totti menganggap hubungannya dengan pelatih Luciano Spalletti tak berjalan baik karena dirinya kerap dicadangkan.

Gejolak ini pun diperluas dengan isu kepergian Spalletti dari AS Roma pada 2009. Saat itu, sang pelatih dipaksa pergi atas permintaan Totti kepada Presiden Rosella Sensi.

Akan tetapi, kabar tersebut dibantah Rosella. Presiden Roma pada 2008-2011 itu mengaku bahwa Spalletti mundur atas keinginannya sendiri, tanpa ada tekanan dari pihak lain.

"Isu itu tidak benar. Spalletti sendiri yang ingin meninggalkan Roma," kata Sensi saat merilis situs pribadinya soal perempuan sepak bola di Italia, Rabu (24/2/2016).

Anak dari Franco Sensi itu pun menanggapi kegeraman Totti lantaran hanya memiliki menit bermain sedikit pada musim ini.

"Kapten Roma haruslah dihormati. Saya punya harapan berbeda dari penanganan masalah ini, termasuk dari Spalletti," ucap dia.

"Dukungan saya pasti untuk Totti," ucap perempuan berusia 44 tahun itu.

Totti memang sempat menunjukkan kegeraman lantaran memiliki menit bermain minim. Komentar pedas ini membuat dia tak dipanggil Spalletti untuk laga versus Palermo, akhir pekan lalu.

Pemain berusia 39 tahun itu kemudian mengonfirmasi bahwa ucapannya hanya bercanda. Spalletti pun tak mau larut dalam masalah itu dan mengatakan Totti bisa mengikuti jejak Ryan Giggs atau Pavel Nedved di level manajerial klub.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com