Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mampukah Neymar Cetak Gol Indah untuk Brasil?

Kompas.com - 12/11/2015, 08:03 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber AS

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional Brasil, Carlos Dunga, memuji gol kedua Neymar saat Barcelona mengalahkan Villarreal, Minggu (8/11/2015). Namun, Dunga sedikit menyesali karena gol tersebut tak diciptakan Neymar dengan seragam timnas.

Neymar bakal membela Brasil untuk partai uji coba melawan Argentina di Buenos Aires, Kamis (12/11/2015). Jelang laga ini, Neymar mengantongi modal positif dengan catatan lima gol dari tiga partai terakhir Barcelona.

Terakhir, Neymar mencetak dua gol ke gawang Villarreal. Gol terakhir Neymar menuai pujian. Dia melambungkan bola ke udara sebelum melepaskan tembakan mendatar ke gawang Alphonse Areola.


Terkait gol Neymar ke gawang Villarreal, Dunga mengatakan, ""Saya berpikir, mengapa dia tidak melakukannya untuk saya?"

"Hal-hal seperti ini membuat sepak bola menjadi permainan indah. Itu gol sensasional. Namun, itu cuma satu gol. Mencetak gol tetap menjadi hal terpenting," tutur Dunga.

Menurut Dunga, Neymar juga sudah melampaui kualitas Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Kini, Neymar berstatus sebagai pencetak gol terbanyak La Liga dengan koleksi 11 gol. Ronaldo baru menciptakan delapan, sedangkan Messi cuma tiga.

"Anda bisa melihat angka dan statistik. Neymar menunjukkan superioritas. Messi sedang cedera dan Ronaldo tak efektif seperti biasanya. Adapun Neymar terus berkembang dan tampil konsisten," kata Dunga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

Liga Indonesia
Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

Internasional
Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

Internasional
Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Internasional
Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Liga Indonesia
Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Internasional
Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Sports
Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Badminton
Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Timnas Indonesia
Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Internasional
Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Internasional
Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Internasional
Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com