Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Benitez Senang Bisa Latih Madrid"

Kompas.com - 22/05/2015, 06:26 WIB
NAPLES, KOMPAS.com — Pelatih Napoli, Rafael Benitez, dikabarkan sejumlah media Spanyol dan Italia bakal mengisi pos pelatih Real Madrid. Dialah nomine utama pengganti Carlo Ancelotti.
 
Kegagalan mempertahankan trofi Liga Champions dan menjuarai La Liga membuat Ancelotti berada di ujung tanduk. Pertandingan melawan Getafe di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (23/5/2015), tampaknya menjadi laga perpisahan Ancelotti dengan Madrid. 
 
Benitez lantas muncul sebagai kandidat kuat pengganti Ancelotti. Terlebih lagi, kontrak mantan pelatih Liverpool itu di Napoli akan habis pada akhir Juni nanti. 
 
Agen Benitez, Manuel Garcia Ouilon, mengatakan, pemberitaan itu untuk saat ini baru sekadar rumor. Namun, dia tak menutup kemungkinan bahwa kliennya akan memilih Madrid sebagai pelabuhan barunya. 
 
"Saya tak tahu isi kepala Benitez. Namun, saya pikir, dia akan sangat senang bisa melatih Madrid," tutur Ouilon. 
 
"Benitez merupakan mantan pemain Madrid. Dia juga berasal dari Madrid dan pernah melatih tim B Madrid. Dengan sejarahnya itu, tak mungkin Benitez tidak senang andai ditunjuk sebagai pelatih Madrid," lanjut sang agen. 
 
Benitez memang pernah membela tim Castilla Madrid antara 1974 dan 1981. Mantan defender kelahiran Madrid pada 16 April 1960 itu kemudian memutuskan menjadi pelatih tim Castilla B pada 1986. Dia berjasa mengantarkan tim tersebut meraih tiga gelar. 
 
Antara 1993 dan 1995, Benitez ditunjuk sebagai pelatih tim B Madrid. Dia juga pernah menjadi asisten pelatih tim senior Madrid pada penghujung musim 1993-1994, mendampingi pelatih sementara, Vicente Del Bosque. 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com